Rabu, 23 November 2011

Soal Geografi Kelas XI

SOAL GEOGRAFI KELAS XI IPS SEMESTER GENAP

. PILIHAN GANDA

1. Komponen dalam lingkungan hidup yang berperan sebagai penghasil makanan, disebut ....
a. Pengurai d. produsen
b. HerbivorA e. karnivor
c. Konsumen

2. Lingkungan hidup merupakan sumber daya, karena ...
a. segala sumber daya alam ada di dalam lingkungan
b. lingkungan termasuk dalam geosfer
c. manusia hidup di dalamnya
d. terdeapat tumbuhan dan hewan
e. lingkungan diperuntukan bagi manusia

3. Tindakan pemanfaatan lingkungan sesuai pembangunan berwawasan lingkungan dan berkelanjutan antara lain ...
a. pemilihan energi yang paling langka
b. selalu meningkatkan kegiatan eksploitasi
c. pembuatan peresapan air hujan
d. membangun waduk besar-besaran
e. mengoleh tanah dengan teknologi paling modern

4. Prinsip pembangunan berkelanjutan adalah ...
a. lingkungan adalah milik generasi saat ini
b. generasi mendatang juga berhak atas lingkungan
c. lingkungan milik pemerintah
d. lingkungan milik orang-orang kaya
e. lingkungan tidak adea yang memiliki

5. Pelestarian lingkungan hidup adalah suatu usaha untuk menjaga agar ...
a. lingkungan memberi hasil yang maksimal
b. lingkungan memiliki keadaan tetap
c. Lingkungan dapat berubah mengikuti perkembangan zaman
d. Lingkungan tetap dikuasai manusia
e. Lingkungan dapat mendukung pola hidup konsumtif

6. Salah satu bentuk konservasi tanah adalah ...
a. penggunaan teknologi terbaru
b. meningkatkan aliran permukaan
c. mengurangi unsur-unsur hara dalam tanah
d. meningkatkan terjadinya sedimentasi
e. memelihara produktivitas lahan pertanian

7. Suaka Margasatwa Pulau Moyo di provinsi ...
a. Sumatera Selatan
b. Kalimantan Timur
c. Sumbawa
d. Sulawesi Tengah
e. Sulawesi Selatan

8. Berikut yang digolongkan kawasan cagar alam adalah …
a. cagar alam Pulau Komodo
b. cagar alam Rafflesia
c. cagar alam Lore Lindu
d. cagar alam Gunung Leuser
e. cagar alam Pulau Moyo

9. Akibat kerusakan hutan pada daerah dengan relief yang terjal akan menimbulkan bencana ...
a. Longsor d. Erosi
b. Banjir e. kekeringan
c. ruang terbuka

10. Berikut ini adalah kerusakan lingkungan hidup yang disebabkan oleh alam, kecuali ...
a. kebakaran hutan
b. pemanasan global
c. asap kendaraan
d. gempa bumi
e. hujan asam

11. Berikut ini yang termasuk limbah cair adalah ...
a. kertas
b. minyak bumi
c. rongsokan besi
d. asap
e. limbah nuklir

12. Berdasarkan UUD 1945, berikut ini adalah tujuan pembangunan nasional, kecuali ..
a. melindungi segenap bangsa dan tumpah darah Indonesia
b. memajukan kesejahteraan umum
c. mencerdaskan kehidupan bangsa
d. ikut melaksanakan ketertiban dunia berdasarkan perdamaian abadi dan keadilan sosial
e. memakmurkan masyarakat

13. Perhatikan gambar berikut!


Tanda X menunjukkan konsep ...
a. Manusia d. Makhluk hidup
b. Sosial e. Faktor biotik
c. faktor fisik

14. Upaya menghutankan kembali wilayah-wilayah yang mengalami kerusakan hutan disebut ...
a. Reboisasi d. reklamasi
b. Rehabilitasi e. degradasi
c. Konservasi

15. Berikut ini merupakan cara-cara menyuburkan tanah, kecuali ...
a. mengolah tanah dengan benar, seperti dibajak, dibalik sehingga drainase dan tata udara baik
b. tidak mengadakan pemupukan dan penggunaan pupuk secara berlebihan
c. tidak membuang sampah yang sukar terurai ke dalam tanah
d. jika letaknya di derah lereng maka dapat dilakukan dengan sistem terasering dan pembuatan sengkedan
e. memupuk secara berlebihan

16. Syarat-syarat tempat tumbuh terumbu karang diantaranya ...
a. airnya tenang dan jernih
b. lautnya dalam dan tenang
c. ombaknya besar dan dangkal
d. lepas pantai dan dalam
e. berlumpur dan airnya tenang

17. Salah satu cara melestarikan daerah aliran sungai adalah sebagai berikut, kecuali ...
a. tidak membuang sampah ke sungai
b. membuat hutan di tepi sungai
c. mengadakan program kali bersih
d. membuat pemukiman 100 m dari bibir sungai
e. membuat saringan asap

18. Salah satu jenis hewan yang hanya berkembang biak di kawasan Indonesia Tengah antara lain ...
a. anoa dan komodo
b. komodo dan badak bercula Satu
c. anoa, komodo, dan tapir
d. burung cendrawasih, tapir, dan kasuari
e. kuskus, tapir, dan kakatua

19. Di Negara maju seperti Jerman, Perancis, dan AS sungai dapat terjaga dari pencemaran limbah. Untuk menangani maslah pencemaran air sungai pada program kali bersih di kawasan pertokoan di Indonesia dilakukan upaya ...
a. pembuatan tanggul sungai
b. penghijauan daerah sekitar sungai
c. mandaur ulang limbah cair pabrik dan limbah keluarga
d. membentuk pasukan kuning
e. pengerukan dasar sungai

20. Manusia adalah bagian dari lingkungan hidup, untuk menciptakan lingkungan yang baik harus bersikap ...
a. berinteraksi saling membutuhkan dengan tumbuhan dan hewan
b. menganggap tumbuhan dan hewan adalah lawan
c. menganggap bahwa tumbuhan dan hewan adalah penyakit
d. berinteraksi hanya pada hewan dan tumbuhan
e. memahami bahwa hewan dan tumbuhan tidak terganggu pada manusia

21. Konservasi terhadap tanah dari bahaya erosi dan kelongsoran dapat dilakukan dengan cara ...
a. melakukan pengolahan tanah secara teratur
b. menggunakan pupuk sesuai anjuran
c. melakukan penanaman secara bergilir (rotasi)
d. membuat hutan cagar alam dan suaka margasatwa
e. membuat sistem terasering, contour flowing, dan sengkedan

22. Untuk mencegah pencemaran terhadap sungai di daerah perkotaan dari limbah pabrik maka pemerintah perlu …
a. mengharuskan semua pabrik untuk mengolah limbahnya
b. membuat kantong limbah dan resapan bagi pembuangan limbah keluarga
c. membuang sampah pada tempat yang ditentukan
d. melarang pendirian industri
e. mengupayakan taman di areal sekitar aliran sungai

23. Kerusakan hutan baik hutan lindung maupun hutan produksi di Indonesia disebabkan oleh ...
a. adanya sindikat penjualan kayu ke luar negeri
b. untuk areal perkebunan
c. kurangnya kerja sama antara pemerintah dengan rakyat
d. berkurangnya tanah untuk pemukiman
e. meningkatnya harga kayu olahan di pasar dunia

24. Akibat bentuk wilayah kepulauan Indonesia yang memanjang dari barat ke timur maka pola distribusi hujan di Indonesia adalah ...
a. merata di seluruh wilayah
b. bagian barat paling sedikit hujan
c. makin ke barat hujan makin sedikit
d. hujan merata sepanjang tahun
e. makin ke timur curah hujan makin sedikit

25. Beberapa campur tangan manusia dalam mengubah lingkungan biotic seperti berikut, kecuali …
a. mengembangbiakan hewan
b. mengkonsumsi hewan untuk kebutuhan sehari-hari
c. membiarkan hutan tumbuh secara alami
d. memperluas habitat tumbuh-tumbuhan
e. memperluas habitat hewan

26. Pengaruh kepadatan penduduk terhadap lingkungan sosial adalah ...
a. kesulitan memenuhi kebutuhan hidup
b. banjir pada musim penghujan
c. udara kotor yang mengkibatkan polusi
d. air tercemar buangan limbah pabrik
e. sulitnya penyediaan air bersih

27. Suatu keadaan seimbang yang terjalin antara komponen-komponen biotik dan komponen abiotik dalam suatu lingkungan sehingga terjadi suatu nilai sistem yang harmonis dinamakan ...
a. ekosistem
b. ekuilibrium
c. harmony ecosystem
d. general ecosystem
e. medial ecosystem

28. Berikut ini adalah beberapa masalah yang ada pada aktivitas pemanfaatan sumber daya alam di Indonesia, kecuali ...
a. terbatasnya sumber-sumber daya alam yang ada di Indonesia terutama sumber daya alam nabati
b. masih kekurangan tenaga kerja ahli
c. adanya keterbatasan modal
d. proses pemanfaatan/eksploitasi sering kali menimbulkan kerusakan alam
e. kurangnya peralatan yang canggih

29. Cara memperbanyak hasil pertanian ekstensifikasi dapat dilaksanakan dengan ...
a. perluasan pertanian
b. pembuatan teras
c. penggunaan bibit unggul
d. pengolahan tanah yang baik
e. pelipat-gandaan pemupukan

30. Pengembangan daerah rawa di Sumatera dan Kalimantan untuk keperluan pemukiman transmigrasi berhasil berkat kemampuan manusia dalam memanfaatkan ...
a. pergerakan sungai
b. pergerakan pasang surut
c. sumber daya air
d. sumber daya manusia
e. pergerakan bulan

31. Ekosistem terdiri atas komponen biotik dan abiotik, yang termasuk ke dalam komponen abiotik adalah ...
a. Karnivora d. herbivora
b. Tanah e. omnivora
c. bakteri

32. Salah satu alasan bahwa kita harus berusaha melestarikan lingkungan yaitu ...
a. Menjaga komponen komunitas biotik dan abiotik
b. Melindungi kehidupan margasatwa
c. Meningkatkan usaha pariwisata
d. Meningkatkan produksi pangan
e. Menjaga pengaruh kebudayaan dari luar

33. Aktivitas manusia yang dapat menumbuhkan gangguan keseimbangan lingkungan adalah ...
a. ladang berpindah dan pertanian monokultur
b. pertanian hidroponik dan organik
c. kultur jaringan dan rasiasi
d. rotasi tanaman dan pembakaran lingkungan
e. menjaring ikan dengan sistem pukat harimau

34. Upaya yang paling tepat untuk memberiperlindungan terhadap satwa langka di Indonesia dapat dilakukan dengan cara ..
a. melakukan razia dan sweeping
b. melakukan pembatasan ekspor binatang-binatang langka yang dilindungi
c. melarang setiap warga masyarakat untuk melakukan persilangan terhadap jenis-jenis satwa tertentu
d. membuat peraturan perundangan yang melarang menangkapbinatang tertentu
e. semua jawaban benar

35. Berikut ini adalah upaya mengkonservasi tanah dari bahaya erosi adalah ...
a. menggunakan pupuk sesuai anjuran
b. melakukan pengolahan tanah secara teratur
c. membuat cagar alam dan suaka margasatwa
d. membuat sistem terasering, contour flowing dan strip cropping
e. melakukan penanaman secara bergilir (rotasi)

36. Berikut yang bukan merupakan upaya penyelamatan lingkungan adalah ...
a. revitalisai hutran lindung
b. penyuluhan lingkungan hidup
c. penegakan hukum
d. konservasi hutan, tanah, dan air
e. komersialisasi terumbu karang

37. Agar tidak terjadi kesemrawutan dilakukan pola pengembangan kota terpadu dan berwawasan lingkungan oleh dinas tata kota. Pengembangan tersebut harus disesuaikan dengan ...
a. nilai-nilai budaya
b. grand master plan
c. perkembangan zaman
d. kepantingan masyarakat
e. tata ruang yang ideal

38. Penghijauan dalam kota merupakan salah satu untuk menanggulangi kerusakan lingkungan. Maksud dari penghijauan adalah ...
a. meningkatkan kelembaban udara
b. meningkatkan kadar CO2 di udara
c. meningkatkan kadar O2 di udara
d. meningkatakan suhu udara
e. hiasan jalan

39. Menjaga kelestarian hutan sangat penting karena ...
a. agar tampak teduh
b. agar subur sepanjang tahun
c. agar tidak panas
d. agar lingkungan aman
e. mengurangi bahaya erosi

40. Punahnya populasi badak di Ujung Kulon akibat berikut, kecuali ...
a. habitat sekarang tidak cocok
b. makanan berkurang
c. predator bertambah
d. reproduksi menurun
e. diburu manusia

41. Manfaat cagar dan suaka margasatwa adalah ...
a. pariwisata
b. untuk kemajuan ilmu pengatahuan
c. melindungi hewan tertentu agar tidak punah
d. sumber produksi
e. semua benar

42. Hutan mempunyai fungsi langsung dan tidak langsung. Fungsi tidak langsung yaitu fungsi orologis, artinya ...
a. mangatur air tanah
b. mencegah tanah longsor
c. mencegah erosi
d. menyegarkan udara
e. membantu humus tanah

43. Untuk mengelola sumber alam dan lingkungan hidup perlu dilakukan berbagai usaha ...
a. peningkatan pendidikan
b. peningkatan kualitas hidup
c. pembukaan lahan baru
d. dana yang melimpah
e. rehabilitasi dan restorasi sumber daya alam

44. Berikut yang bukan merupakan cara/usaha melestarikan lingkungan adalah ...
a. reboisasi
b. cagar alam
c. suaka margaswatwa
d. penerapan teknologi tinggi
e. pembangunan berkelanjutan

45. Masalah-masalah yang diakibatkan karena penggunaan teknologi yang tidak benar ...
a. meningkatnya kerusakan hutan
b. menimbulkan perang
c. banyak pengangguran
d. meningkatnya kematian
e. tercemarnya lingkungan

PETA

Peta

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Peta dunia oleh Yohanes Kepler
Peta adalah gambaran permukaan bumi pada bidang datar dengan skala tertentu melalui suatu sistem proyeksi. Peta bisa disajikan dalam berbagai cara yang berbeda, mulai dari peta konvensional yang tercetak hingga peta digital yang tampil di layar komputer. Istilah peta berasal dari bahasa Yunani mappa yang berarti taplak atau kain penutup meja. Namun secara umum pengertian peta adalah lembaran seluruh atau sebagian permukaan bumi pada bidang datar yang diperkecil dengan menggunakan skala tertentu.Sebuah peta adalah representasi dua dimensi dari suatu ruang tiga dimensi. Ilmu yang mempelajari pembuatan peta disebut kartografi. Banyak peta mempunyai skala, yang menentukan seberapa besar objek pada peta dalam keadaan yang sebenarnya. Kumpulan dari beberapa peta disebut atlas.
== Syarat-syarat peta == cykim
  1. Peta harus conform, artinya bentuk daerah, pulau, benua yang digambar pada peta harus sama bentuknya dengan kenyataan di lapangan.
  2. Peta harus ekuivalen, artinya daerah yang digambar sama luasnya jika dilakukan dengan skala peta.
  3. Peta ekuidistan, artinya jarak-jarak yang digambar di peta harus tepat perbandingannya dengan jarak sesungguhnya di lapangan.
  4. Peta harus rapi dan bersih
  5. Peta tidak boleh membingungkan
  6. Peta harus mudah dipahami
  7. Peta harus ada indeks,daftar isi,keterangan

Daftar isi

  • 1 Fungsi
  • 2 Unsur-unsur
    • 2.1 Judul
    • 2.2 Legenda
    • 2.3 Orientasi/tanda arah
    • 2.4 Skala
    • 2.5 Simbol Peta
    • 2.6 Warna Peta
    • 2.7 Tipe Huruf (Lettering)
    • 2.8 Garis Astronomis
    • 2.9 Inset
    • 2.10 Garis Tepi Peta
    • 2.11 Sumber dan Tahun Pembuatan
  • 3 Jenis
    • 3.1 Berdasarkan Isi Data yang Disajikan
    • 3.2 Peta Berdasarkan Sumber Datanya
    • 3.3 Peta berdasarkan skala
    • 3.4 Peta berdasarkan bentuk
    • 3.5 Peta berdasarkan tingkat kedetailan
  • 4 Pranala luar

Fungsi

  1. Menyeleksi data
  2. Memperlihatkan ukuran
  3. Menunjukkan lokasi relatif
  4. Memperlihatkan bentuk

Unsur-unsur

Judul

Mencerminkan isi sekaligus tipe peta. Penulisan judul biasanya di bagian atas tengah, atas kanan, atau bawah. Walaupun demikian, sedapat mungkin di letakkan di kanan atas.

Legenda

Legenda adalah keterangan dari simbol-simbol yang merupakan kunci untuk memahami peta.

Orientasi/tanda arah

Pada umumnya, arah utara ditunjukkan oleh tanda panah ke arah atas peta. Letaknya di tempat yang sesuai jika ada garis lintang dan bujur, koordinat dapat sebagai petunjuk arah.

Skala

Skala adalah perbandingan jarak pada peta dengan jarak sesungguhnya di lapangan. Skala ditulis di bawah judul peta, di luar garis tepi, atau di bawah legenda.
Contoh-contoh skala:
  • Skala angka. Misalnya 1:2.500.000, artinya setiap 1 satuan jarak dalam peta sama dengan 2.500.000 satuan jarak dalam di lapangan.
  • Skala garis. Skala ini dibuat dalam bentuk garis horizontal yang memiliki panjang tertentu dan tiap ruas berukuran 1 cm atau lebih untuk mewakili jarak tertentu yang diinginkan oleh pembuat peta.
  • Skala verbal, yakni skala yang ditulis dengan kata-kata.

Simbol Peta

Simbol peta adalah tanda atau gambar yang mewakili kenampakan yang ada permukaan bumi yang terdapat pada peta kenampakannya, jenis-jenis simbol peta antara lain:
  • Simbol titik, digunakan untuk menyajikan tempat atau data posisional
  • Simbol garis, digunakan untuk menyajikan data yang berhubungan dengan jarak
  • Simbol area, digunakan untuk mewakili suatu area tertentu dengan simbol yang mencakup area tertentu

Warna Peta

Warna peta digunakan untuk membedakan kenampakan atau objek di permukaan bumi, memberi kualitas atau kuantitas simbol di peta, an untuk keperluan estetika peta

[sunting] Tipe Huruf (Lettering)

Lettering berfungsi untuk mempertebal arti dari simbol-simbol yang ada. Macam penggunaan letering:
  • Obyek Hipsografi ditulis dengan huruf tegak, contoh: Surakarta
  • Obyek Hidrografi ditulis dengan huruf miring, contoh: Laut Jawa

Garis Astronomis

Garis astronomis terdiri atas garis lintang dan garis bujur yang digunakan untuk menunjukkan letak suatu tempat atau wilayah

Inset

Inset adalah peta kecil yang disisipkan di peta utama. Macam-macam inset antara lain:
  • Inset penunjuk lokasi, berfungsi menunjukkan letak daerah yang belum dikenali
  • Inset penjelas, berfungsi untuk memperbesar daerah yang dianggap penting
  • Inset penyambung, berfungsi untuk menyambung daerah yang terpotong di peta utama

Garis Tepi Peta

Garis tepi peta merupakan garis untuk membatasi ruang peta dan untuk meletakkan garis astronomis

Sumber dan Tahun Pembuatan

Sumber peta adalah referensi dari mana data peta diperoleh.

Jenis

Peta dikelompokan menjadi 5 bagian, yaitu:

Berdasarkan Isi Data yang Disajikan

  • Peta umum, yakni peta yang menggambarkan kenampakan bumi, baik fenomena alam atau budaya. Peta umum dibagi menjadi 3 jenis, yaitu:
  1. Peta topografi yaitu peta yang menggambarkan permukaan bumi lengkap dengan reliefnya. Pengg ambaran relief permukaan bumi ke dalam peta digambar dalam bentuk garis kontur. Garis kontur adalah garis pada peta yang menghubungkan tempat-tempat yang mempunyai ketinggian yang sama.
  2. Peta chorografi yaitu peta yang menggambarkan seluruh atau sebagian permukaan bumi yang bersifat umum, dan biasanya berskala sedang. Contoh peta chorografi adalah atlas
  3. Peta dunia yaitu peta umum yang berskala sangat kecil dengan cakupan wilayah yang sangat luas.
  • Peta khusus (Peta tematik) yaitu peta yang menggambarkan informasi dengan tema tertentu / khusus. Misal peta politik, peta geologi, peta penggunaan lahan, peta persebaran objek wisata, peta kepadatan penduduk, dan sebagainya.

[sunting] Peta Berdasarkan Sumber Datanya

  • Peta Turunan (Derived Map)yaitu peta yang dibuat berdasarkan pada acuan peta yang sudah ada, sehingga tidak memerlukan survei langsung ke lapangan.
  • Peta induk yaitu peta yang dihasilkan dari survei langsung di lapangan.

[sunting] Peta berdasarkan skala

  1. Peta kadaster (sangat besar) adalah peta yang berskala 1:100 sampai 1:5000
  2. Peta besar adalah peta yang berskala 1:5000 sampai 1: 250.000. Contoh: peta kecamatan
  3. Peta sedang adalah peta yang berskala 1:250.000 sampai 1: 500.000. Contoh: peta kabupaten
  4. Peta kecil adalah peta yang berskala 1: 500.000 sampai 1: 1.000.000. Contoh: peta provinsi/ negara
  5. Peta geografis (sangat kecil) adalah peta yang berskala 1: 1.000.000 ke atas

[sunting] Peta berdasarkan bentuk

  1. Peta datar, atau peta dua dimensi, atau peta biasa, atau peta planimetri
  2. Peta timbul atau peta steereometri
  3. Peta digital
  4. Peta garis, yaitu peta yang menyajikan data alam dan kenampakan buatan manusia dalam bentuk titik, garis, dan luasan.
  5. Peta foto, yaitu peta yang dihasilkan dari mozaik foto udara yang dilengkapi dengan garis kontur, nama, dan legenda

Peta berdasarkan tingkat kedetailan

  1. Peta detail, peta yang skalanya > 1:50.000
  2. Peta semi detail, peta yang skalanya 1:50.000
  3. Peta tinjau, peta yang skalanya 1:250.000

PenginderaanJauh

Penginderaan jauh

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Penginderaan jauh (atau disingkat inderaja) adalah pengukuran atau akuisisi data dari sebuah objek atau fenomena oleh sebuah alat yang tidak secara fisik melakukan kontak dengan objek tersebut atau pengukuran atau akuisisi data dari sebuah objek atau fenomena oleh sebuah alat dari jarak jauh, (misalnya dari pesawat, pesawat luar angkasa, satelit, kapal atau alat lain. Contoh dari penginderaan jauh antara lain satelit pengamatan bumi, satelit cuaca, memonitor janin dengan ultrasonik dan wahana luar angkasa yang memantau planet dari orbit. Inderaja berasal dari bahasa Inggris remote sensing, bahasa Perancis télédétection, bahasa Jerman fernerkundung, bahasa Portugis sensoriamento remota, bahasa Spanyol percepcion remote dan bahasa Rusia distangtionaya. Di masa modern, istilah penginderaan jauh mengacu kepada teknik yang melibatkan instrumen di pesawat atau pesawat luar angkasa dan dibedakan dengan penginderaan lainnya seperti penginderaan medis atau fotogrametri. Walaupun semua hal yang berhubungan dengan astronomi sebenarnya adalah penerapan dari penginderaan jauh (faktanya merupakan penginderaan jauh yang intensif), istilah "penginderaan jauh" umumnya lebih kepada yang berhubungan dengan teresterial dan pengamatan cuaca.

Daftar isi


  • 1 Penginderaan Jauh Menurut Para Ahli
  • 2 Teknik pengumpulan data
  • 3 Keunggulan, Keterbatasan dan Kelemahan Penginderaan Jauh
    • 3.1 Keunggulan Inderaja
    • 3.2 Keterbatasan Inderaja
    • 3.3 Kelemahan Inderaja

Penginderaan Jauh Menurut Para Ahli

  • Menurut Lillesand dan Kiefer (1979), Penginderaan Jauh adalah ilmu dan seni untuk memperoleh informasi tentang obyek, daerah, atau gejala dengan jalan menganalisis data yang diperoleh dengan menggunakan alat tanpa kontak langsung terhadap obyek, daerah, atau gejala yang dikaji.
  • Menurut Colwell (1984) Penginderaaan Jauh yaitu suatu pengukuran atau perolehan data pada objek di permukaan bumi dari satelit atau instrumen lain di atas atau jauh dari objek yang diindera.
  • Menurut Curran, (1985) Penginderaan Jauh yaitu penggunaan sensor radiasi elektromagnetik untuk merekam gambar lingkungan bumi yang dapat diinterpretasikan sehingga menghasilkan informasi yang berguna.
  • Menurut Lindgren (1985) Penginderaan Jauh yaitu berbagai teknik yang dikembangkan untuk perolehan dan analisis informasi tentang bumi.

Teknik pengumpulan data

Data dapat dikumpulkan dengan berbagai macam peralatan tergantung kepada objek atau fenomena yang sedang diamati. Umumnya teknik-teknik penginderaan jauh memanfaatkan radiasi elektromagnetik yang dipancarkan atau dipantulkan oleh objek yang diamati dalam frekuensi tertentu seperti inframerah, cahaya tampak, gelombang mikro, dsb. Hal ini memungkinkan karena faktanya objek yang diamati (tumbuhan, rumah, permukaan air, udara dll) memancarkan atau memantulkan radiasi dalam panjang gelombang dan intensitas yang berbeda-beda. Metode penginderaan jauh lainnya antara lain yaitu melalui gelombang suara, gravitasi atau medan magnet.

Keunggulan, Keterbatasan dan Kelemahan Penginderaan Jauh

Keunggulan Inderaja

Menurut Sutanto (1994:18-23), penggunaan penginderaan jauh baik diukur dari jumlah bidang penggunaannya maupun dari frekuensi penggunaannya pada tiap bidang mengalami pengingkatan dengan pesat. Hal ini disebabkan oleh beberapa faktor antara lain :
  • Citra menggambarkan obyek, daerah, dan gejala di permukaan bumi dengan; wujud dan letak obyek yang mirip ujud dan letak di permukaan bumi, relatif lengkap, meliputi daerah yang luas, serta bersifat permanen.
  • Dari jenis citra tertentu dapat ditimbulkan gambaran tiga dimensional apabila pengamatannya dilakukan dengan alat yang disebut stereoskop.
  • Karaktersitik obyek yang tidak tampak dapat diwujudkan dalam bentukcitra sehingga dimungkinkan pengenalan obyeknya.
  • Citra dapat dibuat secara cepat meskipun untuk daerah yang sulit dijelajahi secara terestrial.
  • Merupakan satu-satunya cara untuk pemetaan daerah bencana.
  • Citra sering dibuat dengan periode ulang yang pendek.

Keterbatasan Inderaja

Berupa ketersediaan citra SLAR yang belum sebanyak ketersediaan citra lainnya. Dari citra yang ada juga belum banyak diketahui serta dimanfaatkan (Lillesand dan Kiefer, 1979). Di samping itu jugaharganya yang relative mahal dari pengadaan citra lainnya (Curran, 1985).

Kelemahan Inderaja

Walaupun mempunyai banyak kelebihan, penginderaan jauh juga memiliki kelemahan antara lain sebagai berikut
  • Orang yang menggunakan harus memiliki keahlian khusus;
  • Peralatan yang digunakan mahal;
  • Sulit untuk memperoleh citra foto ataupun citra nonfoto.

Hakikat Geografi

HAKIKAT GEOGRAFI

Materi :
1. Pengertian Geografi.
Hasil Simlok IGI bahwa geografi adalah ilmu yang mempelajari persamaan dan perbedaan fenomena geosfer dari sudut
pandang kelingkungan atau kewilayahan dalam konteks keruangan.
2. Ruang Lingkup Geografi.
Studi geografi selalu menganalisis gejala manusia dan gejala alam dari segi lokasi dan persebaran fenomena di
permukaan bumi, serta mencari interelasi dan interaksinya dalam ruang tertentu. Rhoad Murphey mengemukakan tiga
pokok ruang lingkup geografi, yaitu sebagai berikut: a. Persebaran dan keterkaitan penduduk di muka bumi dengan
sejumlah aspek-aspek keruangan serta bagaimana manusia memanfaatkannya. b. Interaksi manusia dengan
lingkungan fisik yang merupakan salah satu bagian dari keanekaragaman wilayah c. Kajian terhadap region dan analisis
dari region yang mempeunyai ciri khusus.
3. Objek studi geografi
Para ahli geografi Indonesia yang tergabung dalam IGI sepakat, bahwa objek studi geografi di dua.
a. Objek material geografi adalah fenomena geosfer terdiri atas litosfer, atmosfer, hidrosfer, bisfer, dan antroposfer.
Misalnya pola permukiman desa-kota, DAS, bentangan alam, cuaca dan iklim.
b. Objek formal geografi adalah cara memandang dan berpikir terhadap objek material geografi dari sudut pandang
keruangan dalam kontek kewilyahan dan kelingkungan. Objek formal meliputi hal-hal sbb: - pola dari sebaran gejala
tertentu di muka bumi (spatial pattern) - keterkaitan sesame antar gejala (spatial system) - perkembangan yang terjadi
pada gejala tersebut (spatial processes)
4. Hakikat Geograf.
Studi geografi pada hakikatnya merupakan pengkajian keruangan tentang fenomena dan masalah kehidupan manusia.
Studi itu disusun berdasarkan hasil observasi berbagai fenomena di lapangan. Hasil observasi di lapangan akan
membentuk pola abstrak dari fenomena yang diamati. Pola abstrak itulah yang disebut konsep geografi. Oleh karena itu,
tanpa kerja lapangan tidak akan menghasilkan konsep tentang hakikat fenomena dan masalah kehidupan yang
sebenarnya.
Guna menghasilkan konsep fenomena geografi diperlukan analisis fenomena manusia, fenomena alam, serta
persebaran dan interaksinya dalam ruang. Adapun untuk menunjukkan dan menjelaskan fenomena tersebut
dipermukaan bumi diawali dengan mengajukan enam pertanyaan pokok. Yaitu what, where, why, who, dan how
( 5W 1H). Misalnya untuk menjelaskan fenomena kelaparan maka pertanyaan yang diajukkan adalah apa yang terjadi, di
mana fenomena itu terjadi, kapan fenomena itu terjadi, mengapa fenomena itu terjadi, siapa saja yang sedang
mengalami, dan bagaimana usaha untuk mengatasinya.
5. Konsep geografi.
Dalam geografi terdapat sepuluh konsep dasar yang esensial, yaitu a. Konsep lokasi, yaitu letak di permukaan bumi.
Monas terletak di Jakarta b. Konsep jarak, yaitu jarak antara satu tempat dengan tempat yang lain. Harga tanah di desa
murah karena jauh dari pusat keramaian kota. c. Konsep keterjangkauan, yaitu hubungan suatu tempat dengan tempat
lainnya (jalan, komunikasi, dll). Masyarakat Badui terbelakang karena terisolir dengan masyarakat lain. d. Konsep pola,
yaitu adanya pola persebaran suatu fenomena, seperti permukiman memanjang, memusat atau tersebar. Pemukiman
penduduk nelayan memanjang mengikuti garis pantai. e. Konsep morfologi, yaitu bentuk permukaan bumi sebagai hasil
tenaga eksogen dan endogen ( misalnya pulau, peguungan, daratan, lereng dan lembah. Setiap permukaan bumi
mempunyai manfaat yang berbeda-beda bagi manusia. Misalnya di daerah pegunungan cocok untuk pertanian sayur-
SMA Kristen 2 BPK Penabur Jakarta Online
http://smak2.com Powered by Joomla! Generated: 11 March, 2008, 10:10
sayuran dan perkebunan. f. Konsep aglomerasi, pemusatan penimbunan suatu kawasan. (industri, pertanian,
permukian). Masyarakat umumnya mengelompok dengan warga yang mempunyai tingkat kehidupan sejenis. Oleh
karena itu muncul istilah daerah elit, kumuh (slum). g. Konsep nilai kegunaan, berkaitan dengan manfaat dari fenomena
yang ada di permukaan bumi yang bersifat relative. Misalnya daerah wisata mempunyai nilai kegunaan yang berlainan
bagi setiap orang, ada orang yang datang ke daerah wisata hanya sekali bahkan ada yang berulang kali. h. Konsep
interaksi dan interdependency, yaitu peristiwa saling mempengaruhi antar berbagai fenomena geosfer. Misalnya
interaksi antara desa dan kota. Hal ini disebabkan oleh perbedaan dalam memanfaatkan potensi sumber daya antara di
desa dan di kota. i. Konsep diferensiasi area, berkaitan dengan perbedaan corak antarwilayah di permukaan bumi,
dengan ciri khusus yang dapat dibedakan dengan wilayah lain atau dikenal dengan istilah region. ( Asia Tenggara, Asia
Selatan Amerika Selatan) j. Konsep keterkaitan keruangan, yaitu hubungan persebaran suatu fenomena dengan
fenomena lain di suatu tempat. Misalnya pegunungan mempunyai suhu lebih rendah daripada di daerah dataran rendah.
Oleh karena itu sayuran, the dan pinus dapat tumbuh dengan baik di daerah pegunungan.
6. Prinsip-prinsip Geografi.
Prinsip geografi menjadi dasar pada uraian pengkajian (studi) dan pengungkapan gejala, variasi, factor-faktor maupun
masalah geografi. Secara teoritis prinsip geografi terdiri dari: a. Prinsip penyebaran, yaitu gejala dan fakta geografi,
baik menyangkut keadaan alam maupun kemanusiaan yang tersebar luas di permukaan bumi. Penyebaran tersebut
tidak merata antara wilayah satu dengan wilayah hubungan (relasi) gejala/factor yang satu dengan yang lain. lainnya.
dengan melihat dan menggambarkan gejala dan fakta pada peta, kita dapat mengungkapkan
b. Prinsip interelasi, yaitu interelasi dalam ruang yang menyatakan bahwa terdapat saling berhubungan antara gejala
satu denga gejala lainnya atau antara factor yang satu dengan factor lainnya dalam suatu ruang tertentu. c. Prinsip
deskriptif, yaitu prinsip untk memberikan penjelasan atau gambaran lebih jauh tentang gejala atau masalah yang
dipelajari atau sedang diselidiki. Deskripsi ini digunakan untuk menjelaskan sebab-sebab interaksi dan interkasi antara
factor yang satu dan lainnya. Dalam kerangka kerja geografi prinsip ini tidak dapat ditinggalkan. d. Prinsip korologis atau
prinsip keruangan, bahwa dalam prinsip ini gejala-gejala, fakta-fakta, dan masalah-masalah geografi ditinjau dari
penyebaran, interelasi, dan interaksinya dalam hubungannya terdapat pada ruang tertentu. Yang dimaksud dengan
ruang ini adalah permukaa bumi, baik secara keseluruan maupun sebagian.
7. Pendekatan Geografi.
Geografi sebagai ilmu kebumian selalu mengkaji hubungan timbale balik antara fenomena dan permasalahannya
dengan pendekatan keruangan, ekologi, dan regional komplek.
a. Pendekatan keruangan (spatial approach)
Pendekatan keruangan mencoba mengkaji adanya perbedaan tempat melalui penggambaran, letak distribusi, relasi,
dan interelasinya. Sebagai contoh adalah teori difusi yang menelaah adanya penjalaran atau pemekaran fenomena
dalam ruang (space) dan dimensi waktu (time).
a. Pendekatan kelingkungan (ecological approach)
Pendekatan ini berdasarkan interaksi organisme dengan lingkungannya. Dalam suatu ekosistem jika ada satu elemen
berkembang diatas batas maksimal, maka elemen yang lain akan mengalami penurunan kualitas dan kuantitas. b.
Pendekatan kompleks wilayah
Pendekatan kompleks wilayah merupakan gabungan antara pendekatan keruangan dan ekologi. Disebut kompleks
wilayah tertentu (areal differentiation). Karena suatu anggapan bahwa interaksi antarwilayah akan berkembang bila
terdapat permintaan dan penawaran antarwilayah tersebut. Dalam hubungan kompleks wilayah ini, ramalan wilayah
(region forecasting) dan perencangan wilayah (regional planning) merupakan aspek-aspek yang menelaah fenomena
tertentu pada suatu region/wilayah secara fisik atau sosial.
Region adalah suatu bagian permukaan bumi yang memiliki karakteristik (cirri khas yang sama), sehingga dapat
dibedakan dengan daerah sekitarnya.
8. Aspek Geografi
Aspek geografi terdiri dari asek fisik dan aspek sosial.
Aspek fisik mengkaji semua fenomena yang terdapat dan terjadi di geosfer meliputi litosfer, atmosfer, hidrosfer dan
SMA Kristen 2 BPK Penabur Jakarta Online
http://smak2.com Powered by Joomla! Generated: 11 March, 2008, 10:10
biosfer.
Aspek sosial mengkaji manusia dan kehidupannya di muka bumi. Di dalam hal ini geografi mempelajari persebaran dan
keaneka ragaman budaya.
Contoh aspek fisik berupa litosfer mengenai dataran tinggi dan aspek sosial geografi dalam kehidupan sehari-hari.
Kondisi fisik di daerah dataan tinggi suhu uadar dingin, tanah subur berada di jalur pegunungan sehingga penduduk
memanfaatkan daerah dataran tinggi untuk usaha perkebunan sebagai mata pencaharian kehidupan sehari-hari.
Latihan Soal
1. Pengetahuan mengenai persamaan dan perbedaan gejala alam dan kehidupan di muka bumi (gejala geosfer), serta
interaksi antara manusia dan lingkungan dalam konteks kerungan dan kewilayahan disebut … a. geografi b.
biografi c. hidrografi d. geologi e. geodesi 2. Penduduk dunia cenderung menempati wilayah yang banyak memiliki
cadangan air dengan topografi datar. Dalam geografi, fenomena tersbut sesuai dengan salah satu konsep esensialnya
yaitu… a. pola b. lokasi c. aglomerasi d. morfologi e. keterjangkauan
3. Ilmu pengetahuan yang menerangkan, menganalisis, dan mempelajari corak yang khas mengenai kehidupan, serta
mencari fungsi unsur-unsur bumi termasuk … a. ruang lingkup geografi b. cabang ilmu geografi c. objek studi
geografi d. unsur geografi e. batasan geografi 4. Kajian pokok geografi ditekankan pada konteks … a. gejala dan social b. keruangan dan proses alam c. proses alam dan social d. spasial dan teorital e. keadaan alam 5.
Geografi adalah ilmu mempelajari persamaan dan perbedaan fenomena geosfer dari sudut pandang kelingkungan atau
kewilayahan dalam konteks keruangan. Pengertian geografi ini dikemukakan oleh… a. R. Bintarto b. I Made
Sandy c. Sutanto d. Selo Sumarjan e. Semlok IGI 6. Objek studi geografi meliputi fenomena social budaya, yaitu
… a. persebaran vegetasi b. jenis tanah c. pola gerakkan angin d. curah hujan e. pola pemukiman
7. Gejala dan fakta geografi dalam hubungannya dengan ruang akan memberikan karakteristik (ciri khas) tertentu.
Kesatuan gejala ini disebut … a. distribusi b. interelasi c. deskriptif d. korologi e. deduktif 8. merupakan objek geografi yang paling luas adalah … a. realm geography b. province geography c. regional
geography d. group geography e. unit geography
9. Letak suatu kota berada pada 10°LU dan 5°BT di permukaan bumi. Dari sudut pandang geografi, hal ini merupakan
salah satu konsep … a. lokasi d. pola b. jarak e. letak c. keruangan langsung terhadap penduduk, yaitu … a. kepadatan penduduk tinggi b. kepadatan penduduk rendah c. pola
penduduk memusat d. piramida berbentuk kerucut e. pertumbuhan penduduk tinggi
11. Cara memandang dan berpikir terhadap objek materiil geografi dari sudut keruangan dan dalam konteks
lingkungan termasuk … a. tujuan formal geografi b. objek formal geografi c. gejala-gejala geografi d. tujuan
meteriil geografi e. objek materiil geografi 12. Dalam geografi regional, kumpulan negara dalam benua disebut …
a. Realm geography b. Province geography c. Regional geography d. Group geography e. Unit geography gejala yang terdapat dan terjadi di muka bumi merupakan objek studi geografi secara … a. formal b. fungsional c.
regional d. sektoral e. materiil 14. Ilmu geografi untuk kepentingan kesejahteraan dan kelestarian hidup manusia
merupakan … a. disiplin ilmunya b. prinsip geografi c. Konsep geografi d. Metodologinya e. Tujuan 15. Dalam teori difusi, proses pembaharuan dan penyebaran budaya/mode mulai dari kota hingga ke pelosok desa
termasuk dalam … a. difusi ekspansi b. area differensiasi c. time differensiasi d. relokasi diffusion e. inovasi 16. Ilmu yang mempelajari kehidupan tumbuh-tumbuhan disebut … a. biologi b. botani c. biogeografi biochore e. biocycle 17. Studi tentang persebaran masyarakat bangsa di bumi sehubungan dengan lingkungan
geografisnya disebut … a. antropogeografi b. sosioantropologi c. sosiogeografi d. geomorfologi e. paleontologi
18. Ilmu yang mempelajari usaha manusia untuk memperoleh kemakmuran yang dipandang dari segi geografi disebut
… a. geografi fisik b. geografi sosial c. geografi ekonomi d. geografi politik e. gepgrafi terapan
19. Menganalisis gejala alam di muka bumi dengan berpegang pada gejala yang tersebar merata di permukaan bumi
disebut prinsip … a. distribusi b. interelasi c. korologi d. deskriptif e. korelasi 20. Pertambahan penduduk,
komposisi, angkatan kerja, dan tingkat ketergantungan termasuk dalam studi … a. ekologi b. demografi c.
geografi fisik d. geografi ekonomi e. geografi social 21. Ilmu pengetahuan yang mempelajari iklim pada zaman dahulu
adalah … a. paleoklimatologi b. paleontologi c. antropobiologi d. antropologi e. somatologi

Rabu, 16 November 2011

soal plus jawaban

SOAL GEOGRAFI SMA 1

Gmana?????udah baca catatan????udah dong....mmm ni ada 100 soal geografi klas 1 SMA...buat kalian cek beiby cek...yang udah dipelajari nyantol nggak????bis tu dicocokin deh ama kunci jawaban...gitu....jgn langsung lihat kuncinya...wokke wokke...
Pilihlah satu jawaban yang paling tepat !
1. Pengertian atau konsep geografi menurut pendapat I Made Sandy adalah…
a. Uraian tentang bumi dengan segenap isinya, manusia, binatang dan tumbuh - tumbuhan
b. Ilmu yag mempelajari persamaan dan perbedaan yang ada dalam ruang muka bumi
c. Ilmu yang menggambarkan tentang bumi beserta isinya
d. Ilmu yang menceritakan sifat bumi, menganalisis gejala alam dan penduduk
e. Ilmu yang memepelajari apa yang tampak di muka bumi baik kehidupan dan gejala - gejala

2. Bebagai aspek fisik dan aspekmanusia dalam relasi ruang suatu wilayah yang meliputi variasi penyebaran dalam ruang dipelari dalam…
a. Geografi fisik d. Geografi reggional
b. Geografi manusia e. Geografi teknik
c. Gegrafi alam

3. Letak suatu daerah berdasarkan kenyataan di bumi disebut letak…
a. Astronomis d. Sosial ekonomi
b. Geologis e. Kebudayaan
c. Geografis

4. Pengaruh letak lintang terhadap wilayah Indonesia adalah…
a. Suhu rata – rata berkisar 200
b. Banyak angin topan
c. Banyak terjadi pelapukan di Indonesia
d. Perbedaan suhu siang – malam kecil
e. Curah hujan merata dari barat ke timur

5. Ilmu yang mempelajari tentang tubuh bumi…
a. Geomorfologi d. Oceanografi
b. Fitogeografi e. Geologi
c. Kartografi

6. Yag termasuk Sahul plate adalah laut…
a. Flores d. Jawa
b. Sulawesi e. Arafuru
c. Maluku

7. Kelemahan penggunaan proyeksi silinder dalam peta adalah…
a. Dapat memetakanseluruh permukaan bumi
b. Garis lintang dan bujur saling tegak lurus
c. Daerah dekat kutub tergambar sangat lebar
d. Daerah sekitar ekuator hampir tidak terjadi distorsi
e. Mudah dalam penggambarannya

8. Barisfer merupakan bagian bumi yang juga disebut dengan…..
a. Inti buni d. Kerak bumi
b. Payung bumi e. Zona transisi
c. Selimut bumi

9. Sebuah peta diperbesar 4 kali, bila skala semula 1: 200.000, maka skala peta setelah diperbesar berubah menjadi….
a. 1 : 800.000 d. 1 : 50.000
b. 1 : 100.000 e. 1 : 400.000
c. 1 : 600.000

10. Skala peta apabila diubah kedalam skala angka menjadi…
a. 1 : 2.000 d. 1 : 400.000
b. 1 : 20.000 e. 1 : 600.000
c. 1 : 200.000

11. Garis – garis pada peta yang menggambarkan ketinggian permukaan buni dinamakan…
a. Garis kontur d. Beda kontur
b. Kontur interval e. Kerapatan kontur
c. Jarak kontur

12. Pada peta berwarna, daerah berawa – rawa disimbolkan sebagai…
a. Warna hijau bergaris hitam d. Warna coklat muda
b. Warna hijau muda e. Warna putih bergaris hitam
c. Warna kuning

13. Peta menggambarkan struktur batuan dan sifat – sifat yang dapat mempengaruhi bentukpermukaan tanah disebut peta…
a. Geomorfologi d. Geologi
b. Geodesi e. Korografi
c. Oseanografi

14. Interpretasi relief atau morfologi adalah langkah untuk…
a. Memberikan klasifikasi tentatif dari bentang alam
b. Mengetahui strukturgeologi
c. Memberi informasi tentang tipe tanah, vegetasi dan bentang geomorfologi
d. Analisis kualitas topografi
e. Analisis kualitas tanah suatu daerah

15. Metode yang digunakan dalam pengindraan jauh meliputi…
a. Penyediaan alat d. Pemilihan prosedur
b. Menyiapkan satelit e. Pengnalan data dan identifikasi
c. Pemilihan tim pelaksana

16. Agar peta dapat berfungsi dengan baik, ada tiga persyaratan yang harus dipenuhi dengan baik.yaitu…
a. Conform, analisis dan eqiuvalent
b. Conform, bagus dan equidistance
c. Conform, equivalent dan equidistance
d. Jelas, bisa dibaca dan rapi
e. Mudah dipahami, rapi dan sesuai aslinya

17. Dalam pengenalan bentangan alam, arah sungai dikenal dengan….
a. Tempat – tempat pertemuan pada umunya menyudut lancip ke arah hilir
b. Rona permukaan air dan teksturnya jelas sekali
c. Batas yang teratur
d. Semakin jauh, semakin jelas penunjukan arah hilir
e. Terlihat roa belang – belang menunjukkan pohon sepanjang alur

18. Berdasarkan kondisi airnya, Bengawan solo termasuk dalam jenis sungai….
a. Sungai Episodik
b. Sungai periodik
c. Sungai permanen
d. Sungai hujan
e. Sungai mata air

19. Interpretasi citra dapat dilakukan dengan cara…
a. Analisis stereoskopik d. Analisis monoskopik
b. Analisis stetoskopik e. Analisis electronic digitizer
c. Analisis monokromatis

20. Beberapa manfaat dari peristiwa vulkanik bagi makhluh hidup, kecuali….
a. Kawah gunung bromo d. Tanah yang subur
b. Obyek wisata gunung bromo e. Danau Toba
c. Sumber air Mari baya

21. Kenutungan dengan menggunakan data gambar tiga dimensi adalah…
a. Menyajikan model medan yang tidak jelas
b. Mata pengamat tidak serta merta melihat medan yang sesungguhnya
c. Relatif lebih jelas karena adanya perbesaran horizontal
d. Memungkinkan pengukuran beda tinggi yang dapat dimanfaatkan
e. Dapat mengukur volume

22. Lapisan litosfer yang berada di dasar lautan disebut sebagai….
a. Lapisan sima
b. Lapisan sial
c. Lapisan mohorovicic
d. Lapisan sphera
e. Lapisan selesium

23. Lapisan ozon pada atmosfer terdapat pada lapisan…
a. troposfer d. Mesosfer
b. Stratosfer e. Eksosfer
c. Termosfer

24. Awan bergumpul – gumpul yang terbentuk akibat udara naik dinamakan…
a. Cumulus d. Nimbus
b. Cirrus e. Altostratus
c. Stratus

25. Pengaruh curah hujan dibidang pertanian erat kaitannya dengan…
a. Cara pengelolaan tanah d. Terjadinya angin kencang
b. Awal musim tanam e. Kelestarian tanah
c. Terjadinya hujan lebat

26. Peristiwa gempa yang mengakibatkan tsunami di aceh dan sumatra Utara adalah gempa….
a. Gempa tektonik d. Gempa dangkal
b. Gempa vulkanik e. Gempa dislokasi
c. Gempa laut

27. Yang dimaksud dengan pemanasan udara secara turbulensi adalah…
a. Udara yang bergerak secara horizontal karena perbedaan tekanan
b. Pemberian panas oleh benda yang lebih panas kepada benda yang kurang panas, sehingga panas keduanya sama
c. Udara bawah panas dan renggang, kemudian diisi udara lapisan atas
d. Udara yang bergerak secara tidak teratur karean terhalang
e. Udara maksimum kutub menuju khatulistiwa

28. Ynag termasuk dalam biochore adalah…
a. Sabana d. Atmosfer bumi
b. Pegunungan karang e. Laut dalam
c. Pantai karang

29. Hujan yang banyak ditemui didaerah utara Jawa, timur Sumatra, dan Papua adalah…
a. Hutan hujan tropis d. Cagar alam
b. Hutan produksi e. Hutan mangrove
c. Hutan hujan ekuatorial

30. Tanaman yang menghasilkan getah banyak tumbuh di…
a. Hutan bakau d. Gurun
b. Mangrove e. Hutan hujan tropis
c. Sabana

31. Alat untuk mencatat gempa adalah…
a. Termograf d. Altimeter
b. Seismograf e. Anemometer
c. Bossograf

32. Gejala post vulkanik pada gunung berapi antara lain…
a. Sering mengeluarkan asap tebal
b. Terdengar suara gemuruh
c. Tumbuhan disekitar gunung layu/mati
d. Terdapat sumber gas
e. Terjadinya migrsi binatang pada gunung tersebut

33. Laut dalam yang terjadi karena penurunan dasar laut disebut sebagai…
a. Laut ingresi d. Laut degradasi
b. Laut transgresi e. Laut agregasi
c. Laut regresi

34. Pelapukan yang terjadi didaerah pantai yang disebabkan oleh air laut disebut…
a. Erosi d. Deflasi
b. Abrasi e. Eksalasi
c. Denudasi

35. Garis khayal dalam peta yang menghubungkan daerah yang mengalami gempa yang sama disebut…
a. Isoseista d. Mikroseisme
b. Makroseisme e. Pleistoseista
c. Homoseista

36. Pegunungan sirkum pasifik yang membentang di Amerika Selatan disebut dengan Pegunungan…
a. Cordeleras de Los Andes d. Arakan Yoma
b. Kamchatka e. Sierra Nevada
c. Rocky mountain

37. Landas benua, bagian laut yang paling tepi yang mengakibatkan menurunya laut secara perlahan adalah bagian relief dasar laut yang disebut sebagai….
a. Ambang laut d. Continental shelf
b. Lubuk laut e. Continental trog
c. Continental slop

38. Berdasarkan tenaga yang mengangkut, tenaga air sebagi penggerak disebut juga dengan sedimen…
a. Aelis d. Marine
b. Aquatis e. aeris
c. Glasial

39. Pelapukan organik adalah pelapukan yang disebabkan oleh…
a. Tumbauhan, hewan dan manusia
b. Air, angin dan panas matahari
c. Tumbuhan, hewan dan panas matahari
d. Air, hewan dan angin
e. Manusia

40. Yang dimaksud tanah podzolik adalah tanah yang…….
a. Bahan induk yang mengandung organik dengan sistem air jelek
b. Mengandung kwarsa, pengaruh suhu rendah, curah hujan tinggi
c. Bahan organik yang mengalami pelapukan
d. Endapan bahan yang diangkut oleh air baik batuan maupu organik
e. Suhu tinggi, hujan banyak mengandung kwarsa

41. Tanah yang terbentuk dari hasil pelapukan batuan beku dan tidak berstruktur termasuk kedalam jenis…
a. Tanah laterit d. Tanah abu vulkanis
b. Tanah podzolik e. Tanah padas
c. Tanah pasir

42. Danau tektonik terjadi karena
a. Letusan gunung berapi d. Patahan di dalam batuan
b. Kawah gunung apitergenang air e. Sebuah slenk tergenang air
c. Lembah sungai terbendung larva

43. Ciri berkurangnya kesuburan tanah akibat sheet erotion, kecuali…….
a. Air yang mengalir di permukaan berwarna keruh
b. Bercak – bercak dipermukaan tanah
c. Lapisan atas terkikis
d. Tidak ditemukan cacing
e. Warna tanah lebih pucat
44. Daerah laut yang kaya ikan dan tumbuhan laut adalah….
a. Zona neritis d. Zona absyal
b. Zona litoral e. Laut tengah
c. Zona bathyal

45. Air di bumi memiliki jumlah yang tetap karena adanya…
a. Perputaran bumi d. Sumber artesis
b. Siklus hidrologi e. Wilayah kapiler
c. Proses kondensasi

46. Yang dapat membuat sungai meluap dan banjir adalah…
a. Banyak sampah ynag tertimbun dan menghambat aliran air
b. Debit air yang naik secara drastis
c. Erosi didaerah aliran sungai
d. Proses sedimentasi di lembah – lembah sungai
e. Semua benar

47. Cara menghitung air hujan yang jatuh ke DAS dengan cara Thiessen dilakukan apabila…
a. Bentuk DAS tidak memanjang dan sempit
b. Bentuk DAS tidak menyempit dan panjang
c. Bentuk DAS memanjang dan meluas
d. Bentuk DAS menyempit dan memanjang
e. Bentuk DAS tidak beraturan

48. Berdasarkan tenaga yang mengangkut maka tenaga air sebagai penggerak disebut juga dengan sedimen…
a. Aelis d. Marine
b. Aquatis e. Aeris
c. Glasial

49. Tanah yang kurus harus dipupuk, tujuan pemupukan adalah…
a. Mengurangi penguapan tanah
b. Menjaga agar tiidak mudah tererosi
c. Mempermudah irigasi
d. Memberi bahan makanan pada tumbuhan
e. Mengurangi bahaya banjir

50. Menurut suhunya, arus laut dibedakan menjadi………..
a. Arus panas - dingin
b. Arus panas - panas
c. Arus dingin - dingin
d. Arus dingin – dingin - panas
e. Arus panas – dingin - panas

51. Yang dimaksud tanah padzolik adalah tanah yang…
a. Terbentuk karena tenaga alam, suhu tinggi, hujan banyak dan tanaman yang jelek
b. Mengandung kuarsa, pengaruh suhu rendah, dan curah hujan tinggi
c. Bhan induk yang mengandung organik denagn sistem air jelek
d. Dari endapan bahan yang diangkut oleh air, baik batuan maupun oranismenya
e. Dari bahan induk organik yang mengalami pelapukan

52. Tanah dengan kemiringan 150 sampai 300 cocok untuk tanaman semusim, memerlukan teras dan pergiliran dengan tanaman penutup tanah dalam penanaman, merupakan ciri dari….
a. Tanah kelas 1 d. Tanah kelas 4
b. Tanah kelas 2 e. Tanah kelas 5
c. Tanah kelas 3

53. Beberapa usaha untuk mengurangi erosi tanah, kecuali…
a. Rehabilitasi
b. Tanah yang miring dibuat lahan perkebunan
c. Reboisasi
d. Membuat parit, pematang
e. Menanam palawija

54. Tanah yang berasal dari batuan yang menagndung kuarsa yaitu…
a. Tanah padas d. Tanah laterit
b. Tanah kapur e. Tanah alluvial
c. Tanah podzolik

55. Sistem terasering dibuat dengan tujuan…
a. Agar tanah tidak tererosi
b. Agar kesuburan tanah tetap terjaga
c. Agar tanah tidak kehilangan salah satu unsur haranya
d. Agar tanaman dapat tumbuh dnegan baik
e. Agar minerla dalam tanah dapat diperbanyak

56. Warna air laut merah di laut tangah terjadi karena….
a. Lumpur merah d. Cahaya matahari
b. Alga merah e. Permukaan air laut yang licin
c. Plankton merah

57. Pengukuran kedalaman laut dngna batu duga diistilahkan denagn…
a. Strenghten d. Ingresi
b. Trandgresi e. Compress
c. Draadlouding

58. Pengukuran kedalaman laut dengan menggunakan gema duga disebut juga…
a. Echolouding d. Echocyte
b. Echoton e. Echobion
c. Echonometh

59. Laut yang terjadi akibat tergenangnya suatu dataran rendah karena es mencair di daerah kutub disebut…
a. Laut tegresi d. Echocyte
b. Laut ingresi e. Echobion
c. Laut trasgresi

60. Kumpulan tumbuhan, hewan atau manusia yang menempati satu aerah tertentu disebut…
a. Ekosistem d. Cagara alam
b. Habitat e. National park
c. Komunitas

61. Faktor utama terjadinya krisis lingkungan adalah…
a. Peakaian teknologi
b. Meningkatnya gas – gas rumah kaca
c. Meningkatnya jumlah macam kebutuhan hidup
d. Ledakan penduduk
e. Terdapt lubang dilapisan ozon

62. Istilah yang tepat untuk jenis sumber daya yang berasal dari tumbuhan adalah…
a. Sumber daya manusia d. Sumber daya nabati
b. Sumber daya hayati e. Sumber daya alam
c. Sumber daya hewani

63. Sebagai pelindung bumi dari penyelusupan magma ke permukaan bumi, sangat diperlukan pelindung pada lapisan….
a. Litosfer d. Silisium alumunium
b. Barisfer e. Silisium magnesium
c. Chalcosfer

64. Kemampuan sensor untuk menyajika gambar objek terkecil disebut….
a. Resolusi platform
b. Resolusi spasial
c. Resolusi parsial
d. Resolusi artikal
e. Resolusi citra

65. Peta adalah gambaran konvensional permukaan bumi yang …
a. Diperindah d. Diperluas
b. Diperjelas e. Terseleksi
c. Diperkecil

66. Dibawah ini yang termask peta tematik,yaitu…
a. Peta kepadatan penduduk d. Peta buta
b. Peta korografi e. Peta topografi
c. Peta ikhtisar

67. Peta topografi adalah peta yang menggambarkan…
a. jenis – jenis tanah d. Persebaran SDA
b. Bnetuk /relief muka bumi e. Persebaran flora dan fauna
c. Pola persebaran pemukiman

68. Beberapa persamaan peta dan media citra, kecuali………
a. Bentuk d. Ukuran
b. Luas e. Penggambaran dua dimensi
c. Penampakan di bumi secara vertikal

69. Penggambaran sungai, garis ketinggian dan jalan pada peta yaitu dnegan menggunakan simbol…
a. Titik d. Poligon
b. Area e. dot
c. Garis

70. Skala adalah…
a. Perbandingan antara peta yang satu dengan peta yang lain
b. Perbandinagn jarak di peta dengan jarak sebenarnya dilapangan
c. Perbandinagn jarak satu kota dengan kota lain
d. Jarak yang sama pada peta
e. Jarak dari satu kota denagn kota lain

71. Skala yang menggunakan garis lurus kemudian dibagi sama panjang dan dicantumkan jarak sesungguhnya dilapangan disebut skala…
a. Grafik d. Skala mil
b. Skala pecahan e. Skala angka
c. Skala inci

72. Contoh sensor alami yang digunakan untuk mengamati obyek adalah…
a. Radar d. Radiometer
b. Antena e. Mata
c. Kamera

73. Pengertian citra yang tepat dari pernyataan dibawah ini adalah…
a. Gambaran objek yang dihasilkan oleh pantulan sinar yang difokuskan oleh suatu lensa
b. Kualitas gambar yang dihasilkan oleh suatu pengindraan
c. Banyaknya radiasi sinar yang menerima suatu objek
d. Gambaran yang dihasilkan berdasarkan kebutuhan pengguna
e. Gambar yang dibuat berdasarkan data lapangan pengguna

74. Daerah tenang khatulistiwa disebut juga….
a. Doldrum
b. Lintang kuda
c. Bidang front
d. Daerah gradien tekanan
e. Daerah equator thermis

75. Garis yang menghubungkan titik – titik yang mempunyai suhu tahunan tertinggi pada garis – garis meridian yang secara kebetulan terbentang disekitar equator disebut…..
a. Equator Isotherm
b. Equator thermis
c. Equator doldrum
d. Equator isobar
e. Equator Thermatis

76. Kecepatan angin bertiup berbanding lurus dengan gradien barometriknya, semakin besar gradien barometriknya maka semakin besar pula kecepatannya, adalah bunyi hukum….
a. Hukum Alfred Wagener
b. Hukum D Mathews
c. Hukum F Vine
d. Hukum Stevenson
e. Hukum Eduard Suess

77. Variasi tekanan udara pada permukaan buni bervariasi, hal ini disebabkan oleh beberapa faktor, kecuali…..
a. Penyebaran suhu udara karna pergesaran letak matahari
b. Jarak lintang dari khatulistiwa
c. Pemanasan global
d. Penyebaran daratan
e. Penyebaran lautan

78. Faktor – faktor yang mempengaruhi kecepatan angin, kecuali….
a. Relief permukaan bumi
b. Tumbuhan
c. Tinggi permukaan tanah
d. Besar kecilnya gradien barometrik
e. Banyak sedikitnya hujan

79. Proses kondensasi akan terjadi apabila…….
a. Udara jenuh mengalami pengurangan uap air
b. Udara jenuh mengalami penurunan suhu minimum
c. Udara jennuh mengalami kenaikan suhu
d. Cuaca kerap berubah
e. Kelembapan udara

80. Materi vulkanik saat terjadi letusan gunung berapi, yang berupa zat padat disebut…
a. Eflata d. Lahar panas
b. Effusi e. Lahar dingin
c. Eksalasi

81. Amerika utara dan eropa barat pernah bersatu. Hal ini dapat dibuktikan dengan ditemukannya jenis hewan dikedua tempat, yaitu….
a. Kadal raksasa d. Rusa putih
b. Gorila e. Ikan piranha
c. Siput kebun

82. Gempa menurut penyebabnya meliputi…
a. Gempa vulkanik, gempa tektonik dan gemap reruntuhan/terban
b. Gempa tektonik, gempa vulkanik dan gempa linier
c. Gempa tektonik, gempa terban dan gempa dangkal
d. Gempa vulkanik, gempa trban dan gempa lokal
e. Gempa lokal, gempa dalam dan gempa jauh

83. Gelombang gempa yang dirambatkan dari hiposentrum ke segala arah (episentrum) dengan kecepatan 7,5 – 14 km perdetik disebut…
a. Gelombang permukaan d. Gelombang longitudinal
b. Gelombang pasang e. Gelomabg sekunder
c. Gelombang tranversal

84. Termasuk tanah kelas 1 apabiila mempunyai ciri – ciri sbb…
a. Terletak pada topografi hampir datar
b. Ancaman terhadap erosi kecil
c. Lerengnya miring dan bergelombang
d. Responsif terhadap permukaan
e. Kapasitas menahan air baik

85. Usaha pemanfaatan lahan di dataran pantai adalah…
a. Eksplorasi minyak d. Sawah terasering
b. Industri tekstil e. Sawah irigasi
c. Tambak udang

86. Garis lintang 0 0 melewati kota…
a. Bonjol, Pontianak, Semaranng, Lam - lam
b. Bonjol, Pontianak, Tambulai, Guruapin, Lam - lam
c. Bonjol, Pontianaak, Balik papan Guruapin
d. Bonjol, Samarida, Guruapin, Jayapura
e. Bonjol,Pontianak, Tambulai, Banjarmasin

87. Ekliptika adalah….
a. Bidang peredaran bumi dalam satu tahun
b. Bidang peredaran bumi dalam mengelilingi matahari
c. Bidang peredaran bumi, bulan dan matahari
d. Bidang peredaran matahari mengelilingi bumi
e. Bidang peredaran bumi mengelilingi bulan

88. Macam – macam hujan :
1. Hujan gerimis
2. Hujan salju
3. Hujan front
4. Hujan batu es
5. Hujan zenit
6. Hujan buatan
Berdasarkan macam – macam hujan tersebut yang termasuk jenios hujan berdasarkan terjadinya adlaah nomor…..
a. 4, 5 dan 6
b. 3, 5 dan 6
c. 1, 2 dan 4
d. 1, 2 dan 3
e. 1, 3 dan 4
89. Gas penyusun atmosfer bumi dalam jumlah besar adalah….
a. Argon
b. Oksigen
c. Nitrogen
d. karbondioksida
e. Helium

90. Tanaman budidaya yang cocok tumbuh didataran rendah adalah..
a. Padi, jagung dan tebu
b. Padi, the dan kina
c. Jagung, the dan sayuran
d. Tebu, kina dan sayuran
e. Teh, kina dan kopi

91. Danau dibawah ini yang termasuk danau tektonik, yaitu…..
a. Danau kawah Gunung kelud
b. Waduk jati luhur
c. Danau tapal kuda
d. Danau Tempe
e. Danau Laut tawar

92. Menempatkan pegawai sesuai dengan keahliannya (the right man in the right place ) adalah salah satu contoh cara peningkatan hasil produksi dengan cara…
a. Efisiensi
b. Intensifikasi
c. Ekstensifikasi
d. Diversifikasi
e. Ekstradisi

93. Laut – laut dibawah ini yang termasuk laut transgresi, yaitu…..
a. Laut Banda
b. Laut Sulawesi
c. Laut Arafuru
d. Laut Flores
e. Laut Timor

94. Selisih waktu yang dipancarkan dan diterima pada sebuah echosounder ( alat pengukur kedaaman laut ) selama 3 detik. Maka kedalaman lautnya adalah….
a. 2.250 meter
b. 2.000 meter
c. 1.750 meter
d. 1.500 meter
e. 1.250 meter

95. Adanya panas sinar matahari ke bumi menyebabkan air di danau mengalami penguapan yang disebut…
a. Presipitasi
b. Kondensasi
c. Evaporasi
d. Transpirasi
e. Asimilasi

96. Pernyataan dibawah ini merupakan ciri sungai bagian hulu, yaitu….
a. Terjadinya meander sungai
b. Aliran / arus air deras
c. Penampung sungai berbentuk U
d. Terjadi erosi menyamping
e. Terdapat dataran banjir

97. Pengaruh arus laut terhadap perikanan, yaitu….
a. Penyebaran berbagai jenis tumbuhan ( kelapa )
b. Musim dingin di Eropa barat tidak begitu dingin
c. Pengaruh terhadap populasi ikan ( misalnya diperairan Jepang )
d. Usaha pemanfaatan tambak pada pantai Landai
e. Sebagai sarana transportasi ( kapal layar )

98. Usaha dibawah ini termasuk pemanfaatan sumber daya laut nonhayati, yaitu….
a. Budidaya kerang mutiara
b. Budidaya rumput laut
c. Bididaya tambak udang
d. Eksplorasi minyak lepas pantai
e. Penangkapan ikan oleh nelayan

99. Peningkatan jumlah hasil produksi yang dilakukan dengan cara menambah kemampuan berproduksi dari factor – factor produksi yang telah ada, disebut dengan….
a. Efisiensi
b. Ekstensifikasi
c. Intensifikasi
d. Diversifikasi
e. Ekstradisi

100. Gerak air laut yang menyerupai sungai yang sangat lebar serta memiliki peredaran tetap dan teratur disebut….
a. Arus laut
b. Arus bawah
c. Arus atas
d. Arus lintas
e. Arus tepi
KUNCI JAWABAN


1. B
2. D
3. C
4. C
5. A
6. C
7. C
8. A
9. D
10. B
11. A
12. A
13. A
14. C
15. C
16. C
17. A
18. A
19. A
20. E
21. D
22. A
23. B
24. A
25. B
26. C
27. D
28. E
29. A
30. E
31. B
32. D
33. A
34. B
35. E
36. A
37. D
38. B
39. A
40. B
41. C
42. E
43. D
44. A
45. B
46. E
47. A
48. B
49. D
50. A
51. B
52. D
53. E
54. C
55. A
56. B
57. C
58. A
59. C
60. C
61. C
62. B
63. E
64. B
65. C
66. A
67. B
68. E
69. C
70. B
71. A
72. E
73. A
74. A
75. B
76. D
77. C
78. E
79. B
80. A
81. C
82. A
83. D
84. A
85. C
86. B
87. B
88. B
89. C
90. A
91. D
92. B
93. C
94. A
95. D
96. B
97. C
98. D
99. B
100. A

soal geografi

Lembaran Soal:

1. Lapisan ini terletak pada ketinggian antara 82 – 800 km dari permukaan bumi. Lapisan ini disebut juga lapisan merupakan tempat terjadinya ionisasi partikel2 yang dapat memberikan efek ada perambatan/ refleksi gelombang radio, baik gelombang panjang maupun pendek. Pada lapisan ini kenaikan temperatur dapat berlangsung mulai dari -100oC hingga ratusan bahkan ribuan derajat Celcius. Dilapisan ini temperatur konstan terhadap ketinggian , tetapi berubah dengan waktu karena pengaruh osilasi. Temperatur pada malam hari berosilasi pada 300oC dan 1200oC. Lapisan apakah yang dimaksud...
a. Troposfer d. termosfer
b. Stratosfer e. eksosfer
c. mesosfer

2. Lapisan Atmosfer mempunyai ciri dan karakteristik tersendiri disetiap lapisannya, yang termasuk ciri dan karakteristik Atmosfer adalah...

a. Terjadi penurunan suhu seiring dengan ketinggian tempat
b. Terdapat pada ketinggian 500 Km
c. Pada lapisan ini terdapat lapisan ozon
d. Lapisan ini dapat memantulkan gelombang radio.
e. Dapat membakar meteor dan benda angkasa yang memasuki bumi.

3. Kerak Bumi terdiri dari dua lapisan yang berbeda yaitu SIAL dan SIMA, yang membedakan kedua lapisan tersebut adalah ...
a. Lapisan SIAL mengandung Sisilium
b. Lapisan SIAL merukpakan kerak yang elastis.
c. SIMA merupakan bagian dari Litosfer
d. SIMA merupakan lapisan yang berat.
e. SIAL merupakan bagian dari antenosfer

4. Kenampakan alam dibawah ini yang terbentuk karena tenaga endogen adalah...
a. Gumuk pasir
b. Batuan jamur
c. Jajaran pegunungan
d. Meander
e. Tanah los
5. Danau toba merupakan danau yang sangat luas dengan sebuah pulau ditengahnya, proses geologi yang membantu danau toba seperti sekarang ini adalah...
a. Vulkanisme
b. Tektonisme
c. Vulkanisme dan tektonisme
d. Pelapukan da erosi
e. Erosi dan sedimentasi

6. Menurut American Assosiation for Advancement of science jika terjadi peningkatan suhu muka bumi 3o-10oF yang berakibat mencairnya es dikutub, akan dapat menaikkan permukaan laut antara...
a. 5 – 10 cm d. 200 – 240 cm
b. 15 -90 cm e. 200 – 300 cm
c. 100 – 190 cm

7. Suatu sistem aliran sungai dimana anak-anak sungai yang bermuara pada sungai utamanya dinamakan pola aliran...
a. Pinate d. radial
b. Treilis e. dendritik
c. Paralel

8. Faktor utama yang mempengaruhi tinggi rendahnya tingkat erosi tanah adalah...
a. jenis tanah
b. jenis batuan induk
c. struktur tanah
d. vegetasi
e. tekstur tanah

9. Dua unsur yang paling dominan dalam pelapukan fisik dan kimia tanah diwilayah tropis adalah...
a. topografi dan jasad hidup
b. temperatur dan curah hukan
c. jasad hidup dan temperatur
d. curah hujan topografi
e. curah hujan dan bahan induk

10. Negara yang terletak di 10oLU-30oLU memiliki iklim...
a. Tropis d. Sedang
b. Kutub e. Tropis dan Sub tropis
c. subtropis

11. Schmid ferguson mengklasifikasikan iklim berdasarkan ...
a. jumlah rata-rata bulan kering dan bulan basah.
b. Suhu dan tekanan udara
c. Curah hujan dan kelembaban udara
d. Penyinaran matahari dan suhu
e. Kelembaban udara dan tekanan udara.

12. Perhatikan pernyataan berikut ini...
1. Kawin pada usia muda
2. Keberhasilan keluarga berencana
3. Adanya undang-undang perkawinan tahun 1974
4. anak menjadi kebanggaan orang tua
5. adanya pandangan banyak anak banyak rezeki.
Yang merupakan faktor pendorong kelahiran terdapat pada nomor...
a. 1,2,3 d. 1,4,5
b. 2,3,4
c. 3,4,5

13. Pada tahun 2000 penduduk Indonesia berjumlah 25.500.000 jiwa. Dengan pertumbuhan sebesar 1,7%. Tahun, berapa jumlah penduduk Indonesia menjadi dua kali lipat jumlahnya ...
a. 2040 d. 2043
b. 2041 e. 2044
c. 2042

14. Penduduk suatu Negara pada tahun 2007 berjumlah 25.500.000 jiwa, pada tahu tersebut terjadi kelahiran 12.000.000 jiwa dan kematian 700.000 jiwa, migrasi masuk 50.000 jiwadan migrasi keluar 25.000 jiwa maka jumlah penduduk alami Negara tersebut adalah...
a. 25,5% d. 44,4%
b. 11,4% e. 50,2%
c. 40,3%

15. Tumbuhannya dari kelas xerofit pada periode kering yang tampak tumbuhan kecil dengan daunnya yang keras atau semak-semak berduri atau rumput yang kaku, merupakan ciri dari Biochores...
a. Gurun d. Savana
b. Stepa e. Padang rumput
c. Tundra

16. Kenyataan menunjukkan bahwa tidak semua jenis flora dan fauna terdapat pada daerah tertentu. Kenyataan ini membuktikan bahwa...
a. tidak semua flora dan fauna dapat hidupserta berkembang pada wilayah tertentu.
b. Beberapa jenis flora telah punah.
c. Terdapat hubungan yang sangat erat antara flora dan fauna.
d. Rintangan geografis tidak dapt diterobos oleh semua jenis flora dan fauna
e. Hutan merupakan rintangan bagi semua flora dan fauna untuk menyebar.

17. Berikut ini adalah contoh dari hewan indonesia yang bercorak wilayah peralihan yang terletak antara garis wallece dan garis weber...
a. gajah, harimau, komodo
b. kangguru, cendrawasih, kasuari
c. badak, harimau, kera, panda
d. komodo, anoa, maleo
e. kuskus, kangguru, komodo

18. Perhatikan pernyataan berikut ini:
1. Bumi sebagai tempat tinggal
2. hubungan manusia dengan lingkungannya
3. dimensi ruang dan dimensi histori
4. pendekatan spasial
5. bumi sebagai planet
6. manusia adalah makhluk sosial
Yang merupakan kesamaan titik pandang dari beberapa konsep geografi adalah...
a. 1,3,5 d. 2,3,4
b. 2,4,6 e. 2,3,5
c. 1,2,6

19. pernyataan berikut ini yang menggambarkan hakekat geografi adalah...
a. Bumi adalah satu-satunya planet yang berpenghuni.
b. Rotasi umi berlangsung selamanya.
c. Jumlah penduduk bumi bertambah setiap tahunnya.
d. Tata ruang wilayah itu dinilai kurang tepat.
e. Curah hujan yang tinggi mengakibatkan banjir.

20. Peta adalah gambaran konvensional dari permukaan bumi yang diperkecil sebagai kenampakakannya dilihat dari atas dengan ditambah dengan tulisan-tulisansebagai tanda pengenal, pengertian peta diatas adalah menurut...
a. Bintarto d. Paul H. Landies
b. Erwin Rais e. Loka Karya
c. R.M Soetardjo

21. Perbedaan antara Indeks peta dengan Inset peta :

Indeks Peta Inset Peta
1. Menjelaskan bagian yang kurang jelas

2. Dipakai pada peta khusus
3. Dipakai pada peta bersambung
4. peta kecil yang mengambarkan secara keseluruhan atau peta yang utuh
5. untuk menunjukkan letak suatu daerah di peta.

• Menjelaskan bagian yang tidak tampak pada peta
• Dipakai pada peta umum
• Dipakai pada peta biasa/lembar.
• Peta kecil yang memperjelas bagian yang tidak jelas pada peta
• Untuk menggambarkan bagian yang tidak jelas pada peta
a. 1 dan 2 d. 4 dan 5
b. 1 dan 3 e. 3 dan 5
c. 3 dan 4

22. Si amir membuat sebuah peta pada selembar kertas diambilnya jarak dilapangan antara jarak antara kota A dan B 425 km sedagkan jarak pada peta dibuatnya 5 cm, berapakahskala peta yang dibuat amir?...
a. 1 : 8.000.000 d. 1 : 8.500.000
b. 1 : 7.500.000 e. 1 : 9.000.000
c. 1 : 8.250.000

23. Beberapa jenis proyeksi peta
1. Proyeksi Azimuthal/zenithal
2. Proyeksi Equivalen
3. Proyeksi Equidistan
4. Proyeksi Silinder
5. Proyeksi Kerucut
Dari jenis proyeksi diatas yang termasuk kelompok yang berdasarkan bidang proyeksinya adalah...
a. 1,2 dan 3
b. 1,3 dan 4
c. 1,2 dan 4
d. 2,3 dan 4
e. 1,4 dan 5

24. Perhatikan pernyataan dibawah ini.
1. Industri yang menghasilkan barang-barang tampa pengolahan lebih lanjut
2. Industri barang-barang yang membutuhkan pengolahan lebih lanjut, sehingga bentuk bahannya tidak terlihat lagi.
3. Industri yang membuat atau menghasilkan lebih dari satu macam barang karena hasilnya salingdiperlukan.
4. Industri yang seluruh bahan mentah diperoleh dari bahan impor
5. Industri yang tahapan produksinya mengolah bahan mentah/bahan baku menjadi barang setengah jadi.
Dari pernyataan diatas yang merupakan pengertian industri sekunder adalah...
a. 1 d. 4
b. 2 e. 5
c. 3

25. Wilayah yang mempunyai wilayah ikat spesial dalam kegiatan ekonomi pada umumnya dan kegiatan industri pada khususnya dalam batasan jarak tertentu, disebut...
a. Zona Industri d. Industri kecil
b. Kawasan Industri e. Sentra Industri
c. W.P.P.J

26. Perhatikan pernyataan dibawah ini:
1. Bahan baku yang digunakan mudah rusak
2. pengankutan barang yang dihasilkan menjadi lebih murah bila dibandingkan dengan pengangkutan bahan baku
3. Bahan baku yang dignakan lebih berat bila dibandingkan produk yang digunakan
4. bahan baku tersedia dalam jumlah yang cukup besar
5. barang yang dihasilkan sangat diminati konsumen
Dari pernyataan diatas yang tidak termasuk penyebab industri didirikan dengan bahan baku adalah...
a. 1 d. 4
b. 2 e. 5
c. 3

27. Perhatikan pernyataan dibahwah ini.
1. Memicu pertumbuhan ekonomi di daerah sekitar
2. Perizinan mudah dan penyerapan tenaga kerja lebih banyak
3. Pengolahan limbah lebih banyak
4. Dapat kebebasan pajak
5. Erat hubungannya antar tenaga kerja.
Dari pernyataan diatas yang termasuk dari keuntungan aglomerasi industri adalah...
a. 1,2,3 dan 4
b. 1,2,3 dan 5
c. 1,2 dan 3
d. 2,3 dan 4
e. 1,2,3,4 dan 5

28. Pada tabel dibawah ini beda foto udara dengan citra satelit adalah...

Citra foto udara Citra satelit
a. Sensor foto menggunakan kamera
b. proses perekaman sangat lama
c. Direktor menggunakan Film
d. Dibuat secara parsial
e. tambak gelombang ternal a. Sensor foto menggunakan teleskop
b. Proses perekaman hanya sebentar
c. Direktor menggunakan peta

d. Dibuat secara serentak
e. Tampak Gelombang mikro


29. Dari pernyataan dibawah ini, manakah yang tidak termasuk mamfaat pengindraan jauh, dibidang oceangradi adalah...
a. Pengamatan sifat fisik air laut
b. Pengamatan iklim suatu daerah dengan mengamati tingkat kondemsasi
c. Pengamatan pasang surut dan gelombang laut
d. Mencari lokasi suhu permukaan
e. Penelitian erosi, sedimentri dan perubahan pantai.

30. Sistim informasi Geografi merupakan alat yang ampuh, menimpan , memanggil kembali, emmindahkan dan menyajikan data spesial dari keadaan sebenarnya untuk tujuan tertentu.
Pernyataan diatas dikemukakan oleh:
a. Burrough
b. Smith
c. Weir
d. Lillesand dan Keifer
e. Lindgran

31. Dari pernyataan dibawah ini yang merupakan tahapan kerja sistem informasi geografi adalah...
a. Data input, manajemen , manipulasi dan analisi data dan data out put
b. Data input, manajemen , data atribut dan data spesial
c. Data input, manajemen , data atribut dan data temporal
d. Data input, data spesial dan data temporal
e. Data input, data manajemen dan spesial.

32. Pahamilah pernyataan dibawah ini.
1. Suatu desa dimana seluruh kehidupan masyarakatnya, teknologi bercocok tanam, cara pemeliharaan kesehatan dan cara memasak tergantung pada pemberian alam sekeliling.
2. Suatu desa yang memiliki kondisi yang relatif statis keterampilan dalam kemampuan mengembangkan kehidupan masyarakat pada faktor alam, yang belum diolah dan belum dimamfaatkan secara baik.
3. Suatu desa yang sudah mulai disentuh oleh anasir-anasir dari lusar berupa. Adanya pembaharuan yang sudah mulai dirasakan oleh anggota masyarakat ciri kerja dan jasa serta keterampilan mulai menjadi ukuran dalam penilaian anggorta masyarakat.
4. Suatu desa yang masyarakatnya, telah maju, sudah mengenal modernisasi pertanian dan teknologi ilmiah telah mulai digunakan selalu berubah-ubah sesuai dengan perkembangan norma-norma penilaian mudah duhubungkan dengan kemampuan dan keterampilan seseorang
5. Suatu desa yang sudah bisa menelola dan mengolah semua petensi yang ada dalam desa itu sendiri secara optimal untuk memenuhi kebutuhan masyarakatnya sehingga mencapai kemakmuran.
Dari pengertian diatas yang merupankan desa swakarya adalah...
a. 1 d. 4
b. 2 e. 5
c. 3

33. Perhatikan pernyataan berikut.
1. Suatu hubungan timbal balik yang saling berpengaruh antara dua wilayah atau lebih yang dapat menimbulkan gejala kenampakan ataupun masalah baru.
2. Hubungan timbal balik yang saling berpengaruh antara satu kota dengan kota lainya. Sehingga menimbulkan gejala kenampakan atau permasalah baru.
3. hubungan antara dua gejala atau lebih yang menimbulkan pengaruh
4. hubungan pengaruh antara dua gejala atau lebih dalam suatu wilayah atau kawasan tertentu.
5. Betemunya beberapa unsur yang saling mengisi yang mencapai suatu keserasian
Dari pernyataan diatas yang merupakan pengertian dari interrelation ialah...
a. 1 d. 4
b. 2 e. 5
c. 3

34. Diketahui jumlah kota A sebanyak 50.000 jiwa, sedangkan jumlah penduduk kota B sebanyak 30.000 jiwa dan jarak antara kota A dan B 40 km, kekuatan interaksi antara kota A dan Kota B adalah...
a. 725.000 d. 937.500
b. 837.500 e. 957.000
c. 875.000

35. Dari pernyataan dibawah ini yang tidak termasuk kepada beberapa potensi pengembangan wilayah negara maju adalah...
a. Penguasaan ilmu pengetahuan dan
b. teknologi
c. Jumlah penduduk yang besar
d. Memiliki sumber daya yang terdidik
e. Pada umumnya mengadakan relokasi industri

36. Perhatikan pernyataan dibawah ini!
1. Semangat kerja dan keuletan
2. Melancarkan arus urabanisasi
3. Garis pantai yang panjang membentuk pelabuhan alam
4. Memperluas lapangan pekerjaan.
5. memdidik tenaga kerja yang terampil dan terlatih
6. Tenaga listrik air terjun mudah didapat.
Berdasarkan piliha diatas, kebangkitan negara Jepang di bidang industri pasca perang Dunia II disebabkan oleh...
a. 1,2,3 dan 4
b. 1,3,5 dan 6
c. 2,3,5 dan 6
d. 2,4,5 dan 6
e. 1,4,5 dan 6

37. Penggbaran bentuk dan persebaran berbagai gejala di permukaaan bumi merupakan salah satu fungsi...
a. Gegrafi d. Proyeksi
b. Kartografi e. Peta.
c. Topografi

38. Perhatikan pernyataan berikut ini:
1. Menunjukkan lokasi
2. Menentukan curah hujan
3. Memperlitkan bentuk
4. Menghasilkan gambar tiga dimensi
5. Menggabarkan benda yang tidak tampak.
Berdasarkan pernyataan diatas yang termasuk pembuatan peta ditunjukkan dengan angka...
a. 1 dan 2 d. 4 dan 5
b. 2 dan 3 e. 3 dan 5
c. 1 dan 3

39. Pemberian judul peta tergantung pada...
a. isi peta
b. skala peta
c. simbol peta
d. bentuk peta
e. jenis proyeksi peta

40. Pada peta topokgrafi, permukaan bumi digambarkan dalam wujud garis kontur. Suatu wilayah yang igambarkan dengan garis konturrapat dapat menunjukkan daerah yang...
a. Datar d. Bergunung-gunung
b. Terjal e. Bergelombang
c. Landai
41. Komponen peta yang dapat digunakan sebagai pedoman untuk mengetahui ukuran luas da jarak adalah...
a. judul peta d. Simbol peta
b. skala peta e. Inset peta
c. legenda

42. Peta yang menggambarkan permukaan bumi dengan menitik beratkan pada relief disebut...
a. peta geologi d. Peta kontur
b. peta tematik e. Peta chorografi
c. peta topokgradi

43. Untuk membuat sertifikat tanah, maka petugas dinas Pertanahan akan menggunakan jenis peta dengan skala...
a. Besar d. kadaster
b. Sedang e. chorografi
c. Kecil

44. Peta yang menggambarkan seluruh atau sebagian permukaan bumi yang bercorak umum dan berskala kecil termasuk peta...
a. Tematik d. Khusus
b. Topografi e. Besar
c. Chorografi

45. Tanda-tanda komvensional yang umum digunakan untuk mewakili keadaan yang sebenarnya disebut ...
a. Legenda d. Simbol peta
b. Orientasi e. Sumber peta
c. Judul peta

46. Cara yang digunakan untuk mengetahui letak astronomi tempat-tempat yang digambarkan pada peta disebut...
a. Orientasi
b. Inset peta
c. Judul peta
d. Garis tepi peta
e. Koordinat lintang dan bujur

47. Inset merupakan konponen yang mempunyai fungsi untuk...
a. Menjadi pelengkap peta
b. Mengisi kekurangan kertas
c. Dapat melihat bentuk umum setiap daerah
d. Menerangkan bagian pokok peta yang dianggab penting
e. Menerapkan hubungan antara peta pokok dengan daerah sekitanya.

48. Rawa, Hutan dan padang pasir menurut bentuknya menggunakan simbol peta berupa...
a. Simbol titik
b. Simbol garis
c. Simbol polygon
d. Simbol bulat
e. Simbol luasan

49. Cara menggambarkan garis paralel dan meridian dari globe ke bidang datar disebut...
a. Pengertian peta
b. Proyeksi peta
c. Proyeksi/azimuth
d. Proyeksi kerucut
e. Proyeksi silinder

50. Untuk menghindari kesalahan dalam membuat peta , harus terpenuhi fungsi conform, yaitu...
a. Jarak dipeta harus sesuai denga jarak sebenarnya dilapangan.
b. Bentuk daerah yang dipetakan harus sesuai dengan bentuk asli
c. Daerah yang dipetakan sama luasnya dengan apa yang ada di alam
d. Bisang lengkung dibumi digambarkan sama dengan sebenarnya
e. Simbal-simbal yang digunakan harus sesuai dengan jarak yang asli.

kiat belajar geografi

Tuesday, December 23, 2008

TIPS BELAJAR GEOGRAFI

Anda berminat belajar Geografi? Sudah tentu kerana belajar geografi membolehkan kita melancong ke seluruh dunia. Seronok tak?
Kenapa ramai pelajar geografi kata geografi itu susah? Bagaimana dengan pelajar-pelajar yang lain?
Di sini cikgu nak bagi sedikit tips untuk berjaya dalam mempelajari geografi.
1. Tanamkan minat terlebih dahulu dengan pelajar geografi.
2. Tumpukan perhatian semasa guru mengajar.
3. Kalau tak faham, jangan malu, sila bertanya dengan guru.
4. Buat ulangkaji di rumah selepas kembali dari sekolah.
5. Buat nota ringkas kalau boleh dalam bentuk peta minda.
6. Bagi yang melibatkan pengiraan pelajar kena buat banyak latihan misalnya dalam mengira waktu, bearing, jarak, luas, kecerunan dan yang lain-lain.
7. Banyakkan buat latih tubi.Cikgu galakan gunakanlah buku yang menyediakan soalan mengikut bab-bab tertentu. Jadikan diri sebagai pelajar,guru dan pemeriksa.
8. Soalan yang melibatkan essei,pastikan buat latihan dan setkan masanya.Serah pada guru untuk dinilai.
9. Banyakan latihan-latihan mengenai peta kerana mudah dapat markah.
10.Akhir sekali jangan lupa berdoa dengan Tuhan agar diberikan kita kejayaan.

Rabu, 02 November 2011

contoh soal try out geografi

Try Out Ujian Nasional SMA IPS 2009 Geografi
Kota Tangerang Selatan


1. Daerah Gunung Kidul lebih cocok ditanami jati dan jambu monyet. Hal ini karena
jenis tanahnya bersifat asam ( mengandung kapur ) dan iklim yang panas. Pendekatan
gerografi untuk mengkaji fenomena tersebut adalah ……………..
a. pendekatan systematis
b. pendekatan keruangan
c. pendekatan kewilayahan
d. pendekatan deskristif
e. pendekatan lingkungan

2. Perbedaan wilayah mendorong adanya interaksi berupa pertukaran manusia, barang
dan jasa serta budaya. Oleh karena itu , lokasi yang sentral akan membawa banyak ke
majuan, sebaliknya lokasi periferi akan mengakibatkan terjadi isolasi. Konsep
geografi yang kaitan dengan fenomena tersebut adalah ……………
a. konsep aglomerasi
b. konsep interaksi/interdependensi
c. konsep diferensiasi areal
d. konsep keterkaitan ruangan
e. konsep keterjangkuan

3. Secara formal, geografi mempelajari gejala geosfir dan interaksi manusia dari sudut
pandang ruangan. Yang tidak mencerminkan hal itu adalah …………
a. hubungan manusia dengan lingkungan yang berbeda-beda, baik yang merupakan
hasil budaya maupun tehnologi.
b. interaksi manusia dengan proses-proses yang ada dimuka bumi dimana merupakan
pendekatan ekologi
c. pengaruh cuaca dan iklim terhadap tumbuhan dan hewan
d. pengaruh angin darat dan angin laut terhadap aktifitas penangkapan ikan dilaut oleh
nelayan
e. pengaruh relief bumi dengan segenap proses yang terjadi diatasnya terhadap pola pe
mukiman penduduk

4. Pada awal perkembanganya, bumi hanya terdiri dari satu daratan yang kemudian pecah
hingga bentuknya seperti yang sekarang ini. Satu daratan di bumi tersebut adalah …..
a. laurasia
b. gondwana
c. pangea
d. tethys
e. plate tectonic

5. Yang membedakan geografi dengan ilmu yang lain adalah………
a. sasaran
b. tujuan
c. ruang lingkup
d. sudut pandang
e. objek kajian

6. Pertemuan lempeng yang ditandai dengan salah satu lempeng menghujam ke lempeng
lain dinamakan…….
a. zona divergen
b. zona konvergen
c. zona sesar mendatar
d. zona subduksi
e. zona induksi

7. Bagian lapisan permukaan bumi yang terlipat karena adanya gerakan ke atas dan
membentuk lengkungan yang identik dengan gunung merupakan proses dari tenaga
indogen. Fenomena ini banyak dijumpai di daerah pegunungan, dalam istilah geografi
dikenal dengan ……
a. sinklinal
b. sinklinarium
c. antiklinal
d. antiklinarium
e. foulting

8. Pelapukan kimiawi banyak terjadi di Indonesia. Hal ini disebabkan……
a. memiliki garis pantai yang panjang.
b. memiliki banyak gunung api
c. daerah pertemuan lempeng tektonik
d. banyak turun hujan
e. banyak mengalami polusi industri

9. Tanah yang sebagian besar bahan induknya dari bahan tumbuhan yang hidup dirawa-
rawa disebut……
a. tanah organic
b. tanah asam
c. tanah vulkanik
d. tanah gambut
e. tanah basa

10. Untuk mencegah terjadinya kekurangan mineral di dalam tanah dapat dilakukan
dengan………..
a. pemupukan yang cukup
b. pertanian irigasi teknis
c. pengolahan tanah yang baik
d. sengkedan dan terasering
e. rotasi jenis tanaman

11. Yang bukan merupakan cirri lapisan troposfer adalah……………
a. lapisan di katulistiwa lebih tebal daripada di daerah lintang sedang dan daerah
kutub.
b. lapisan troposfer merupakan lapisan yang paling padat
c. troposfer mengandung jumlah uap air dan karbon dioksida lebih banyak dibanding
lapisan yang lain
d. gejala-gejala optik tidak ditemukan pada lapisan troposfer
e. karastrisik temperatur pada lapisan troposfer mengikuti gradien isothermis

12. Manfaat lapisan termosfer bagi kehidupan manusia ( komunikasi ) adalah………
a. lapisan D mampu menangkap siaran radio
b. lapisan ionosfer mampu memantulkan siaran radio
c. lapisan E dan F mampu merusak siaran radio
d. lapisan E dan F mampu memantulkan gelombang pendek radio
e. lapisan E dan F mampu memantulkan gelombang panjang radio

13. Pada lapisan stratosfer, semakin tinggi tempat suhu semakin naik. Hal ini berbeda
dengan lapisan troposfer maupun lapisan mesosfer. Terjadinya gejala tersebut
disebabkan…..
a. terdapat lapisan ionosfer yang terdapat gejala listrik sehingga menimbulkan panas.
b. semakin mendekati matahari atau sumber panas di atmosfer
c. adanya lapisan ozon yang menyerap sinar ultra violet matahari
d. kandungan uap air dalam lapisan stratosfer lebih sedikit bila disbanding dengan
lapisan troposfer.
e. kepadatan unsure-unsur penyusun atmosfer lebih renggang dan lebih tipis.

14. Suatu daerah mempunyai data curah hujan tahun 1991 sampai dengan tahun 2000
dengan rata-rata bulan basah 7,25; rata-rata bulan kering 3,25; serta rata-rata bulan
lembap adalah 1.5. Menurut Schmidt Fergusson, daerah tersebut termasuk tipe …..




a. iklim sangat basah
b. iklim agak basah
c. iklim sedang
d. iklim agak kering
e. iklim sangat kering

15. Yang bukan factor penyebab meningkatnya suhu adalah ………….
a. rusaknya lapisan ozon
b. hilangnya vegetasi ( hutan ) dimuka bumi
c. perubahan pola peredaran matahari
d. fenomena greenhouse effect
e. semakin sempit luas perairan

16. Pemanasan global selain menimbulkan dampak negative juga memberikan dampak
positif, yaitu ……………..
a. di muka bumi tidak akan pernah terjadi musim dingin
b. daratan akan bertambah hangat sepanjang tahun
c. permukaan laut meningkat sehingga laut bertambah luas
d. daerah dingin menjadi daerah yang produktif untuk pertanian
e. kutub akan mencair sehingga daratan bertambah luas

17. Dampak El nino mempengaruhi iklim Indonesia. Kondisi ini menyebabkan di
Indonesia terjadi ………………
a. musim sulit ikan di daerah perairan Indonesia
b. musim badai di daerah perairan Indonesia bagian timur
c. musim pancaroba yang ekstrim
d. musim penghujan yang panjang
e. musim kemarau yang panjang

18. Batuan sedimen yang di endapkan akibat tenaga air disebut batuan....
a. teristris
b. fluvial
c. limnis
d. glacial
e. marin

19. Bentukan lahan akibat sedimentasi sungai adalah …………….
a. lembah,delta,gosong sungai
b. tanggul alam, delta,morena
c. meander, dataran banjir, ngarai
d. dataran aluvial, oxbow lake, delta
e. delta,tanggul alam,gosong sungai

20. Air tanah yang berada di antara lapisan batuan kedap air dan memiliki tekanan bila
dibor akan memancarkan air. Sumber air yang memancar ini disebut …………….
a. sumur bor
b. sumur artesis
c. sumur freatik
d. sumur dangkal
e. sumur dalam

21. Pada sebuah peta, jarak antara titik A ke titik B adalah 15 cm, sedangkan jarak
sesungguhnya di lapangan adalah 75.000 m. Ini menunjukkan bahwa peta tersebut
mempunyai skala …………………..
a. 1 : 5.000
b. 1 : 50.000
c. 1 : 500.000
d. 1 : 5.000.000
e. 1 : 50.000.000

22. Berdasarkan sifatnya yang dipertahankan, proyeksi yang mempertahankan luas
Daerah yang dipetakan disebut proyeksi ………………….
a. conform
b. equivalent
c. equidistant
d. equilibrium
e. statis

23. Peta dapat dibedakan menjadi dua, yaitu …………..
a. peta tematik dan peta umum
b. peta kadastral dan peta tematik
c. peta manual dan peta digital
d. peta atlas dan peta dinding
e. peta navigasi dan peta pendidikan

24. Yang bukan unsur interpretasi citra satelit adalah ……………..
a. bentuk dan pola
b. bayangan dan warna
c. situs dan konvergensi bentuk
d. tekstur dan asosiasi
e. ukuran dan skala

25. Data-data yang tidak dapat dimasukkan sebagai bahan masukan pada SIG adalah …..
a. hasil interview
b. data digital
c. citra satelit
d. peta tematik
e. dokumentasi pengukuran lapangan

26. Yang tidak termasuk dalam hipotesis terjadinya tata surya adalah ……………
a. hipotesis kondensasi
b. hipotesis nebula
c. hipotesis planetesimal
d. hipotesis pasang surut
e. hipotesis ledakan besar ( big bang )

27. Yang bukan ciri planet katai adalah…………..
a. mengorbit mengelilingi matahari secara periodic dan memiliki prihelium
b. mempunyai masa yang cukup untuk memiliki grafitasi tersendiri agar dapat
mengatasi tekanan rigid body sehingga benda angkasa tersebut mempunyai bentuk
ekuilibrium hidrostatik ( bentuk hamper bulat )
c. belum membersihkan lingkungan “ (clearing the neighborhood ; mengosongkan
orbit agar tidak ditempati benda-benda angkasa berukurancukup besar lainnya
selain satelitnya sendiri ) di daerah sekitar orbitnya
d. bukan merupakan satelit sebuah planet atau benda angkasa nonbintang lainnya
e. tidak terlalu besar hingga dapat menyebabkan fusi termonuklir terhadap deuterium
di intinya

28. Keadaan geografis yang tidak strategis adalah ……………
a. luasnya wilayah Indonesia
b. keadaan geomorfologi yang beragam
c. letaknya yang strategis
d. beragamnya antroposfer
e. bentuknya berupa kepulauan

29. Fungsi hutan secara strategis adalah ………………
a. kelestarian sumber daya alam nabati
b. perlindungan dan pelestarian biosfer
c. pengatur tat air dan iklim
d. keindahan dan perlindungan
e. pertahanan dan keamanan

30. Diketahui jumlah penduduk daerah P pada pertengahan tahun 2008 adalah 10.000
jiwa. Pada tahun tersebut terdapat kematian pada umur 0 – 5 tahun sebesar 55 jiwa.
ASDR untuk daerah P adalah ……………
a. 5
b. 5,5
c. 6.5
d. 7
e. 7.5
31. Suatu Negara dikatakan mempunyai penduduk ekspansif jika ……………………
a. sebagai besar penduduk berada pada kelompok usia produktif
b. sebagai besar penduduk berada pada kelompok umur muda
c. sebagai besar penduduk berada pada kelompok umur tua
d. sebagai kecil penduduk berada pada kelompok umur muda
e. penduduk kelompok umur muda seimbang dengan penduduk kelompok umur tua

32. Indonesia dalam sejarah kependudukan telah melakukan sensus sebanyak enam kali.
Yang merupakan tahun pertama pelaksanaan sensus di Indonesia adalah………….
a. 1930
b. 1961
c. 1971
d. 1981
e. 1990

33. Batas antara kawasan asiatis dan peralihan ditandai oleh………………
a. garis Wallacea
b. garis Weber
c. garis Wallacea dan Weber
d. garis Meredian
e. garis lintang

34. Junghun mengelompokkaan daerah persebaran vegetasi berdasarkan ketinggian
menjadi 4 kategori, yaitu…………..
a. panas, sejuk , dingin, dan kutub
b. sejuk, sedang , dingin ,dan kutub
c. panas, sedang, sejuk, dan dingin
d. sedang, panas, gurun, dan dingin

35. Jumlah penduduk di kota X =230.000 dan penduduk Z = 450.000. Jika jarak X – Z
adalah 60 km maka kekuatan interaksi ke dua kota tersebut adalah…………
a. 3,7
b. 11,333
c. 13.200.000
d. 28.750.000
e. 1.725.000.000

36. Christaller mengemukakan gagasan tentang teori tempat sentral. Teori ini
berkembang atau muncul untuk menjawab permasalahan tentang kota, yaitu ………
a. jangkuan, threshold, dan range
b. jumlah kota, jarak, dan persebaran
c. jangkauan, ambang, dan range
d. skala kota, range, dan keterjangkauan
e. jarak, range, dan tata ruang

37. Sebuah Negara dengan kondisi masyarakat sedang menuju perubahan, baik dalam
bidang ekonomi, social maupun politik dan mulai mengubah tehnologi ke arah yang
lebih produktif dan efisien merupakan Negara yang dikategori oleh Rostow pada
tahap ……………….
a. lepas landas
b. prakondisi lepas landas
c. menuju kematangan
d. konsumsi tingkat tinggi
e. tahap masyarakat modern
38. Indesk mutu hidup menggunakan 3 indikator, yaitu ………………
a. kesejahteraan, kesehatan, dan pendidikan
b. tingkat melek huruf, angka harapan hidup, dan angka kematian bayi
c. tingkat pendapatan, jumlah penduduk, dan tingkat pendidikan
d. tingkat pendidikan, angka harapan hidup, dan angka kematian
e. kualitas penduduk, human development index, dan quality life index

39. Salah satu indicator negara maju adalah tingkat GNP lebih dari US$ 6.000 per tahun.
apabila dilihat dari indicator ini maka negara-negara di Timur Tengah ( Arab Saudi,
Iran, Irak, Kuwait ) dan Brunei Darrusalam yang mempunyai GNP US$ 20.000 per
tahun masuk dalam kategori negara maju. Namun sampai sekarang negara-negara
tersebut masih dalam kelompok negara berkembang. Hal ini disebabkan ………
a. negara tersebut terletak di daerah tropis
b. sebagai besar berada di belahan bumi selatan
c. negara-negara tersebut bekas daerah jajahan
d. ketergantungan sector primer yang tinggi
e. rasio ketergantungan tinggi

40. Wilayah pembangunan utama D pada Repelita II berpusat di Kota …………..
a. Denpasar
b. Mataram
c. Kupang
d. Ujang Pandang
e. Sorong